Jakarta, IDM - TNI AL berhasil membongkar jajaran pagar laut ilegal di Tangerang, Banten, dengan total sepanjang 28,8 km untuk memudahkan aktivitas nelayan mencari ikan di perairan.
Kepala Dinas Penerangan Angkatan Laut (Kadispenal) Laksamana Pertama...
Sejumlah prajurit Korps Wanita TNI Angkatan Laut (Kowal) yang tergabung dalam Satgas MTF TNI Konga XVIII-P/UNIFIL menerima pembekalan tentang 'gender equity and equality' oleh tim khusus Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) di Perairan Lebanon, Selasa (11/2).
TNI AL kembali melanjutkan pembongkaran pagar laut pascasempat terhenti selama 5 hari karena kendala cuaca. Pembongkaran berhasil menyisakan 5 km, di wilayah Tanjung Pasir, Tangerang, Banten, Selasa (11/2).
Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) XIII resmi memiliki kapal patroli cepat 60 meter, yaitu KRI Lumba-Lumba-881, di Tarakan, Kalimantan Utara, Senin (10/2).
Pangkalan TNI AL (Lanal) Nunukan mengevakuasi sejumlah korban kecelakaan laut di Perairan Tinabasan, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara, pada akhir Januari 2025.
Kapal perang TNI AL, yakni KRI Bung Tomo-357 mengikuti latihan angkatan laut multilateral yang diselenggarakan oleh Pakistan, yakni 'Aman' Exercise 2025, yang akan berlangsung dari 7-11 Februari.
TNI AL akan merubah doktrin intelijen untuk mengikuti arahan Panglima Jenderal Agus Subiyanto terkait perubahan taktik peperangan dan seluruh perangkat sumber daya manusia (SDM) serta teknologi yang dimiliki dapat mengikuti perkembangan zaman.
Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali, menyebutkan TNI AL kemungkinan menambah opsi pengadaan fregat dari sejumlah galangan kapal negara.
Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali, menyebutkan rencana pengadaan kapal induk TNI AL diperlukan untuk mendukung Operasi Militer Selain Perang (OMSP).
Letkol Laut (P) Oscar Johanes Novie, salah satu perwira TNI AL dari Wing Udara 2 Puspenerbal dipercaya Perserikatang Bangsa-bangsa (PBB) menjadi Deputy Chief Maritime Operations (MarOps) UNIFIL dalam pemeriksaan kesiapan kapal perang Turki selama menjalankan tugas di perairan Lebanon.
Helikopter Bell 412 dengan registrasi HU-4205 kembali ke Pangkalan TNI AL Juanda, Jawa Timur setelah menjalani perawatan besar di Pangkalan TNI AL Jakarta, Jumat (24/1).
TNI AL terus melakukan pembongkaran pagar laut di perairan Tangerang, Banten, Jumat (24/1). Total pagar ilegal yang berhasil tercabut selama sepekan ini, yaitu sepanjang 11,75 km yang terbagi menjadi 3 titik di lokasi.
Wakil Kepala Staf Angkatan Laut, Laksdya TNI Erwin Aldedharma menerima kunjungan kehormatan Direktur Persenjataan Nasional (DGA) Kementerian Pertahanan Perancis, Letnan Jenderal (Eng) Gaël Diaz De Tuesta di Markas Besar Angkatan Laut (Mabesal), Jakarta , Rabu (22/1).