Selasa, 30 April 2024

Tag results for:

SAR

TNI AL Gencarkan Patroli Perairan Antisipasi Potensi Penyelundupan Jelang Lebaran

TNI AL menggencarkan patroli jelang musim libur lebaran Idul Fitri 2024 untuk mengantisipasi potensi kegiatan ilegal, khususnya penyelundupan di sejumlah perairan.

TNI AL Latihan Tanggulangi Bencana Bersama BPBD dan BMKG di Banten

Pangkalan TNI AL (Lanal) Banten bersama kantor SAR, BPBD, BMKG, Tagana Provinsi Banten, menggelar pelatihan penanggulangan bencana di Pantai Bandulu, Serang, Banten, Selasa (27/2).

Pembekalan Survival dan SAR, Taruna Akademi Angkatan Udara Ikuti Latihan Wanatirta 2023

Gubernur Akademi Angkatan Udara (AAU) Marsda TNI Purwoko Aji Prabowo membuka secara resmi Latihan Wanatirta yang digelar di wilayah Kabupaten Kulonprogo, Yogyakarta, Senin (13/11). Latihan ini diikuti oleh para Taruna AAU Tingkat III dan IV selama 5 hari.

Pesawat TNI AL Laksanakan SAR Kecelakaan Kapal di Perairan Pulau Fani

Bawah Kendali Operasi (BKO) Koarmada III mengerahkan pesawat CN-235 P-8305 untuk melaksanakan search and rescue terhadap kebakaran KM Dewata Samudra III di Perairan Pulau Fani, Raja Ampat, Papua Barat Daya, Selasa (15/8).

Bakamla RI Bantu Tim SAR Cari Korban Lompat dari Jembatan di Kendari

Bakamla RI mengerahkan tujuh personel untuk membantu Tim SAR mencari seorang pria yang melompat ke laut dari Jembatan Bahteramas Kota Kendari, Sulawesi Tenggara, Rabu (28/6).

Tim Gabungan TNI Selamatkan 9 Korban Kapal Tenggelam di Ternate

Operasi SAR Gabungan TNI berhasil menyelamatkan 9 dari 10 korban tenggelamnya kapal motor LCT Bahana Putra di perairan Pulau Mayau, Batang Dua, Ternate. 

Kronologi Prajurit Lantamal XIII Selamatkan Nelayan Tenggelam di Pulau Bunyu

Prajurit Lantamal XIII berhasil mengevakuasi dua nelayan yang menjadi korban kapal tenggelam di perairan barat Pulau Bunyu, Kalimantan Utara, Senin (26/6).

Proses Evakuasi Pesawat SAM Air dengan Helikopter Caracal TNI AU

TNI Angkatan Udara (TNI AU) mengerahkan unsur helikopter EC 725 Caracal dan sejumlah personel Kopasgat untuk tergabung dalam tim SAR gabungan evakuasi pesawat milik SAM Air yang jatuh di Yalimo, Papua Pegunungan, Jumat (23/6) pekan lalu.

Alami Sakit di Tengah Laut, TNI AL Evakuasi ABK Kapal Berbendera Malta

Prajurit Pos TNI AL (Posal) Lampulo bersama tim SAR gabungan mengevakuasi satu kru kapal asing yang sakit, saat melintas di Perairan Selat Benggala, Aceh, Selasa (20/6).

TNI AL Evakuasi Jenazah Tak Dikenal, Ditemukan Mengapung di Perairan Baluran

Prajurit Pos Keamanan Laut Terpadu (Poskamladu) Jangkar yang dipimpin Letda (Mar) Priyo Budi bersama tim SAR gabungan, berhasil mengevakuasi jenazah tidak dikenal di Perairan Baluran, Situbondo, Kamis (1/6).

Aksi Personel Lanud Adi Soemarmo dalam Latihan SAR

Para pesonel Lanud Adi Soemarmo menggelar latihan Search and Rescue (SAR) Triwulan II Tahun 2023 selama dua hari, sejak 30 sampai 31 Mei 2023.

Prajurit Yonmarhanlan II Evakuasi Korban Terseret Arus di Pantai Padang

Prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) II Padang mengevakuasi korban tenggelam di Pantai Danau Cimpago, Padang, Sumatra Barat, Senin (24/4).

Panglima TNI Siapkan 25 Ribu Prajurit dan KRI untuk Pengamanan Nataru

Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono bakal mengerahkan 25 prajurit TNI untuk membantu Polri dalam pengamanan libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2023.

TNI AL Temukan Jenazah Kopilot Helikopter Polri di Perairan Belitung

TNI AL berhasil menemukan kembali jenazah korban kru helikopter BO-195 milik Polri yang jatuh di Perairan Belitung Timur, Selasa (29/11). Jenazah teridentifikasi sebagai kopilot helikopter atas nama Briptu Moch Lasminto.

TNI AL Kembali Perkuat Unsur SAR dengan Mengerahkan Dua Pesawat Patroli Maritim

Pontianak, IDM - Pesawat Udara TNI AL CN 235-220 MPA dengan nomor lambung P-8305 berada dibawah kendali Guspurla Koarmada I Operasi Siaga Segara-21 kembali melaksanakan Patroli Udara Maritim dalam misi Search and Rescue 17...

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI