Kamis, 13 Februari 2025

Tag results for:

Koops Habema

Upaya Percepatan Pembangunan Kesejahteraan di Bumi Papua

Dalam acara Rapim TNI-Polri Februari tahun lalu yang digelar di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto mengumumkan akan membentuk Koops Habema. Habema sendiri merupakan akronim dari “Harus Berhasil Maksimal”.

Satgas Habema, Dari Jaga Perbatasan Hingga Berikan Layanan Kesehatan

TNI memiliki tugas pokok yang terbagi atas operasi militer untuk perang (OMP) dan operasi militer selain perang (OMSP). Dalam konteks OMSP, pengerahan kekuatan TNI adalah untuk melaksanakan tugas-tugas nontempur, seperti tugas-tugas kemanusiaan, penanggulangan akibat bencana dan untuk kepentingan nasional lainnya.

Satgas Habema Bagikan Baju Gratis untuk Anak-Anak Saat Melaksanakan Operasi Pengamanan Wilayah

Komandan Satgas Yonif 323 Kostrad, Letkol Inf Tri Wiratno berpesan kepada seluruh prajuritnya untuk memanfaatkan waktu penugasan untuk hal-hal positif, bukan hanya sekadar melaksanakan tugas pengamanan wilayah semata.

Koops Habema Borong Hasil Tani Warga Distrik Boega

Program borong hasil tani (Rosita) yang dilakukan prajurit TNI di wilayah operasi terutama di Papua, bertujuan untuk membantu peningkatan kesejahteraan ekonomi masyarakat lokal. Biasanya, dalam program ini para prajurit TNI membeli berbagai hasil tani seperti sayuran, buah-buahan, dan umbi-umbian.

Koops Habema Bantu Masyarakat Lakukan Pengecatan Gereja dan Bagikan Sembako

Kepada seluruh pasukannya, Komandan Satgas Yonif 323 Kostrad Letkol Inf Tri Wiratno menekankan pentingnya perhatian kepada masyarakat di wilayah penugasan.

Kepada Satgas Yonif 503 Kostrad, Warga Kemali: Situasi Keamanan Kondusif

Komandan Satgas Yonif 503 Kostrad, Letkol Inf Gurbasa Samosir kepada para prajuritnya menekankan pentingnya memenuhi kebutuhan dasar untuk masyarakat di wilayah penugasan untuk membangun ikatan emosional.

Satgas Yonif Raider 323 Bagikan Sembako untuk Warga Jigunggi

Satuan Koops Habema kembali menggelar pemberian sembako sebagai bagian dari upaya pemerintah meningkatkan kesejahteraan di bumi Papua. Kali ini Satgas Yonif Raider 323/Buaya Putih Kostrad membagikan paket sembako kepada warga Kampung Jigunggi, Distrik Mageabume, Papua, Jumat (8/11).

Prajurit Satgas Bajra Yudha Kostrad Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Lingkungan

Panglima Koops Habema, Brigjen TNI Lucky Avianto menyebut jika komunikasi sosial (komsos) yang dilakukan prajurit TNI di wilayah perbatasan merupakan upaya percepatan guna mendukung pembangunan di wilayah Papua.

Prajurit Buaya Putih Bahu-Membahu Bantu Warga Bangun Rumah Adat di Distrik Gome

Satuan jajaran Koops Habema, Satgas Yonif Raider 323 melaksanakan komunikasi sosial (komsos). Para prajurit Buaya Putih tersebut bergotong royong dengan masyarakat dalam membangun rumah adat (honai) di Kampung Yenggernok, Distrik Gome di sela-sela operasi perbatasan RI-PNG.

Bagikan Sembako Saat Patroli Perbatasan, Satgas Habema Tuai Pujian

Di sela-sela tugas operasi pengamanan perbatasan mobile RI-PNG, Satgas Yonif Para Raider 501/Bajra Yudha Kostrad membagikan paket sembako kepada warga Kampung Susumuk, Distrik Aifat, Papua.

Di Sela-sela Patroli, Satgas Yonif Raider 509 Bagikan Sembako untuk Warga Bilogai

Komando Operasi (Koops) Habema dibentuk oleh Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto untuk menangani konflik di Papua. Agus menyebut, pihaknya menerapkan pendekatan smart power yang merupakan kombinasi dari soft power, hard power dan diplomasi militer.

Marinir Beri Pengenalan Wawasan Kesehatan kepada Masyarakat Yahukimo Papua

Satgas Batalyon Infanteri (Yonif) 6 Marinir memberikan wawasan tentang kesehatan kepada masyarakat di wilayah Yahukimo, Papua, Jumat (28/6).

Prajurit Koops Habema Bersama Warga Mbua Jaga Keamanan Wilayah di Nduga Papua

Satgas Yonif Para Raider 432/Waspada Setia Jaya Kostrad melaksanakan operasi pengamanan perbatasan mobile RI-PNG, khususnya di wilayah Kabupaten Nduga.

Yonif 6 Marinir Gelar Patroli Gabungan Jaga Keamanan di Yahukimo

Satgas Pengamanan Perbatasan (Pamtas) Indonesia-Papua Nugini Mobile Batalyon Infanteri (Yonif) 6 Marinir Gobang II melaksanakan patroli gabungan bersama Polri di wilayah Kabupaten Yahukimo, Papua, Jumat (21/6).

Operasi Pengejaran OPM, TNI Tembak 1 Orang Desertir Anggota Ondius Kogoya

Pascapenembakan yang dilakukan Organisasi Papua Merdeka (OPM) yang mengakibatkan tewasnya warga sipil, pasukan TNI terus melakukan pengejaran. Pelaku yang berasal dari OPM pimpinan Ondius Kogoya disinyalir telah melarikan diri dari Distrik Paniai Timur menuju Distrik Bibida.

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI