Minggu, 5 Mei 2024

Tag results for:

Karhutla

KSAD Kerahkan 2.010 Prajurit TNI AD Bersihkan Kawasan Gunung Lawu

Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak mengerahkan 2.010 prajurit TNI Angkatan Darat ke kawasan Gunung Lawu, Rabu (20/12). Pengerahan ini dilakukan dalam upaya membersihkan sampah dan melakukan penghijauan kembali pasca terjadinya kebakaran hutan beberapa waktu lalu.

Prajurit TNI Tanam 4500 Bibit Pohon di Gunung Lawu

Dalam rangka melaksanakan penghijauan di wilayah Karhutla Gunung Lawu khususnya di petak 51 dan petak 52 Ratusan Prajurit Pasukan Langit 501 diterjunkan langsung ke Lereng Gunung Lawu dengan menanam 4500 bibit pohon.

Aksi Para Babinsa Selamatkan Cagar Biosfer GSK dari Amukan Si Jago Merah

Untuk kesekian kalinya, Cagar Biosfer Giam Siak Kecil (GSK) yang berada di Kecamatan Talang Muandau, Kabupaten Bengkalis, Riau kembali diamuk si jago merah, Kamis (14/9/2023).

Kembali Kerahkan Pesawat Cassa 212, TNI AU Gelar TMC Tahap Kelima

TNI Angkatan Udara (TNI AU) kembali mengerahkan pesawat Cassa-212 untuk melakukan misi TMC (Teknologi Modifikasi Cuaca) tahap kelima dalam mencegah kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di Provinsi Riau.

KSAD Tinjau dan Apresiasi Penanganan Karhutla di Jambi

Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD), Jenderal TNI Dudung Abdurachman, meninjau penanganan Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di wilayah Jambi dan Sumatera Bagian Selatan (Sumbagsel). KSAD juga menyampaikan apresiasinya, dengan menyebut bahwa penanganan dan pencegahan Karhutla di Provinsi Jambi sudah dilaksanakan dengan sangat baik.

Kerahkan Pesawat Casa NC-212i, TNI AU Gelar Operasi Modifikasi Cuaca untuk Atasi Polusi Udara

TNI Angkatan Udara (TNI AU) kembali mengerahkan satu unit pesawat angkut ringan, Casa NC-212i dari Skadron Udara 4 Lanud Abdulrachman Saleh Malang untuk melaksanakan operasi Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC).

Kurangi Polusi Udara, Skadron Udara 4 Kembali Menggelar Operasi TMC dengan Pesawat NC-212i

Personel Skadron Udara 4 Lanud Abdulrachman Saleh Malang kembali menggelar operasi Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) yang dilaksanakan sejak 24 Agustus sampai 3 September 2023.

Kerahkan Personel hingga Pesawat NC-212i, Wujud Komitmen Lanud RSN Cegah Karhutla di Provinsi Riau

Lanud Roesmin Nurjadin (RSN) Pekanbaru berkomitmen untuk turut mendukung upaya pemerintah dalam mencegah kebakaran hutan dan lahan (karhutla) yang terjadi di Provinsi Riau.

Cegah Karhutla, Lanud Roesmin Nurjadin Kerahkan Pesawat Cassa NC-212i untuk TMC

TNI Angkatan Udara (TNI AU) melalui Skadron Udara 4 Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru mengerahkan pesawat Cassa NC-212i untuk melakukan Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC), Senin (14/8), dalam rangka mencegah kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Provinsi Riau.

Pangdam XII/Tpr: Pemadaman Karhutla Butuh Helikopter untuk Waterboombing

Pangdam XII/Tanjungpura Mayjen TNI Iwan Setiawan mengatakan ada beberapa kesulitan yang dihadapi dalam pemadaman Karhutla di Kalimantan Barat sehingga diperlukan helikopter untuk waterboombing.

Kodim 0303 Bengkalis Berjibaku Selamatkan Cagar Biosfer GSK dari Amukan Bara Api

Prajurit Kodim 0303/Bengkalis masih konsisten menanggulangi kasus kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di Cagar Biosfer Giam Siak Kecil (GSK) kilometer 75 jalan Simpang Hilal Dusun II Tanjung Potai, Desa Tasik Tebing Serai, Kecamatan Talang Muandau, Kabupaten Bengkalis, Riau.

Potret Prajurit Kodim 0303 Berjibaku Padamkan Karhutla

Segenap kekuatan satuan tugas kebakaran hutan dan lahan (Satgas Karhutla) kabupaten Bengkalis masih berjibaku tanggulangi kebakaran yang terjadi di Kecamatan Rupat, hingga perbatasan antara Kabupaten Bengkalis dan Kota Dumai, Minggu (30/4).

Sinergitas TNI-Polri dan Pemerintah, Dandim Merauke Sosialisasi Protokol Covid-19 

Merauke, IDM - Komandan Kodim (Dandim) 1707/Merauke Letkol Inf Eka Ganta Chandra, S.I.P. bersama Kapolres Merauke AKBP Ary Purwanto dan Kepala Distrik Tanah Miring Bapak Rizki Khoirul Firmansyah, S.T.P. memberikan sosialisasi Covid-19 dan Karhutla,...

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI