Sebanyak 184 lulusan Cohort-1 Kadet Mahasiswa Universitas Pertahanan Republik Indonesia (Unhan RI) akan mengikuti Pendidikan Pertama Perwira Prajurit Karir (Dikma Pa PK) Tahun Akademik 2025 di Akmil, Magelang, Jawa Tengah. Pendidikan akan dimulai tanggal 7 Januari 2025.
Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto bersama Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo melantik 1.104 Taruna dan Taruni yang telah menyelesaikan Pendidikan Dasar Integratif selama empat bulan di Akademi Militer Magelang.
Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto dan Wakil Perdana Menteri sekaligus Menteri Pertahanan Australia Richard Marles MP, menandatangani Defence Cooperation Agreement (DCA) di Akademi Militer (Akmil), Magelang, Kamis (29/8).
Gubernur Akademi Militer (Akmil), Mayjen TNI Sidharta Wisnu Graha memberi pembekalan kepada siswa SMA Taruna Nusantara di Balairung Pancasila, Magelang, Jawa Tengah, Jumat (19/4).
Untuk ikut memeriahkan festival Cap Go Meh di Kota Magelang, prajurit dari Naga Guntur Geni Kostrad menggelar atraksi Barongsai. Festival tersebut bertema "Imlek Membangun Persaudaraan Sejati, Menuju Indonesia Emas" dan disaksikan oleh ribuan masyarakat dari berbagai penjuru Kota Magelang pada Minggu, (25/2).
Gubernur Akademi Militer Mayjen TNI Erwin Djatniko memberikan penghargaan Tugas Akhir terbaik kepada Taruna Tingkat IV/Sermatutar (Sersan Mayor Satu Taruna) bertempat di Lapangan Pancasila Akademi Militer Magelang, Senin (3/7).
Aksi toleransi dipertunjukkan masyarakat Magelang. Terlihat jajaran dari TNI, Polri hingga masyarakat antusias menyambut puluhan biksu yang menjalankan ritual thudong atau berjalan kaki menempuh ribuan kilometer.