Rabu, 12 Februari 2025

Tag results for:

Laut Natuna

Bakamla Usir Kapal China Coast Guard di Laut Natuna

Badan Keamanan Laut (Bakamla) melalui unsur Kapal Negara (KN) Tanjung Datu-301 mengusir kapal China Coast Guard (CCG) 5402 yang terdeteksi masuk dan mengganggu kegiatan Survei dan Pengolahan Data Seismik 3D Arwana di Laut Natuna, Senin (21/10).

Kababinkum TNI Beberkan Solusi Penyelesaian Konflik Laut Cina Selatan

Kepala Badan Pembinaan Hukum (Kababinkum) TNI Laksamana Muda Kresno Buntoro membeberkan penyelesaian konflik di Laut Cina Selatan bukan terfokus pada penentuan wilayah semata.

Latma Eagle Indopura 2023 di Laut Natuna Resmi Ditutup

Eagle Indopura 2023 resmi ditutup di Laut Natuna, Rabu (30/8). Latihan ini diakhiri dengan farewell speech oleh Komandan KRI Sultan Iskandar Muda-367 Letkol Laut (P) M Fuad Hasan yang juga selaku Wakil Komandan Satgas.

Panglima TNI Soal Latma se-ASEAN: Bakal Manuver di Laut Natuna

Panglima TNI Laksamana Yudo Margono memastikan Angkatan Bersenjata se-ASEAN bakal melakukan manuver lapangan di Laut Natuna Utara. Aksi tersebut dilakukan dalam latihan bersama (latma) yang digelar jelang akhir tahun 2023.

Kapal Perang TNI AL dan AL India Hancurkan Musuh di Laut Natuna

Kapal perang TNI AL dan Angkatan Laut India, yakni KRI Sultan Iskandar Muda-367 dan INS Kavaratti P-31 berhasil menghancurkan musuh di Perairan Natuna, Kamis (18/5).

KRI SIM-367 Latihan Menembak Meriam 76mm dalam Samudra Shakti-23 di Laut Natuna

KRI Sultan Iskandar Muda (SIM)-367 melaksanakan latihan menembak meriam 76 mm dan latparsial APV-RT dalam latihan bersama Samudra Shakti-23 dengan Angkatan Laut India di Laut Natuna, Kamis (11/5).

Aksi Helikopter TNI AL Jatuhkan Torpedo dalam Latihan Antikapal Selam

Helikopter AS-565 MBe Panther anti-kapal selam milik TNI AL menjatuhkan torpedo selama latihan multilateral ASEAN Indian Maritime Exercise (AIME) di Laut Natuna, Senin (8/5).

KSAL Ali Berencana Perkuat Kekuatan di Laut Natuna

Langkah prioritas Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali, pada awal 2023 berencana menambah kekuatan prajurit di Laut Natuna, Kepualau Riau (Kepri) yang selama ini dikenal sebagai daerah rawan oleh ancaman di laut.

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI