Kepala Staf Koarmada (Kaskoarmada) II Laksamana Pertama TNI Andi Abdul Aziz, memimpin briefing awal latihan Peperangan Ranjau 2023 di Surabaya, Selasa (14/3).
Kaskoarmada II Laksamana Pertama TNI Andi Abdul Aziz, menerima courtesy call Atase Pertahanan (Athan) Korea Selatan Kolonel Lee Judeok di Surabaya. Kamis (2/3).
Koarmada II melepas kapal selam Angkatan Laut Australia atau Royal Australian Navy (RAN) submarine HMAS Farncomb yang bertolak kembali ke Australia dari Surabaya, Selasa (6/12).
Koarmada II menggelar latihan pemantapan pengetahuan senjata ranjau smart mine EM-12 di Surabaya, Senin (14/11). Kegiatan ini dibuka langsung oleh Kaskoarmada II Laksamana Pertama TNI Andi Abdul Aziz.