Minggu, 12 Mei 2024

Tag results for:

Papua Selatan

Satgas Yonif 125/SMB Bangun Rumah Layak Huni untuk Papua

Di bawah pimpinan Letkol Inf Ronald Manurung sebagai Komandan Satgas (Dansatgas), prajurit TNI Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 125/Si'mbisa membangun rumah layak huni di Kampung Bade, Distrik Edera, Kabupaten Mappi, Papua Selatan.

Tembus Hutan dan Rawa, 30 Personel TNI Pasang 40 Patok Perbatasan di Merauke

Demi menegakkan kedaulatan wilayah NKRI di perbatasan, personel Satgas Yonif 726/Tml pastikan keamanan dalam pemasangan penambahan pilar patok batas negara di wilayah Papua Selatan, Rabu (10/01/2024).

6 Bulan Bertugas Prajurit TNI AD Kembalikan 200 Warga Distrik Suru-Suru ke Kampung Halamannya

Tak butuh waktu lama, hanya enam bulan melaksanakan penugasan di Papua Selatan, prajurit TNI Angkatan Darat Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 125/Si’mbisa Pos Suru-Suru berhasil mengembalikan total 200 pengungsi Distrik Suru-suru sehingga suasana Distrik hidup kembali seperti sedia kala.

Prajurit Badak Hitam Bangun Tempat Wisata Taman Pelangi di Perbatasan RI-PNG

Untuk memperindah dan mempercantik serta meningkatkan perekonomian warga dari aspek pariwisata, Prajurit Satgas Pamtas RI-PNG Statis Yonif 511/DY membangun tempat wisata Taman Pelangi Badak Hitam di Kampung Rawa biru, Distrik Sota, Kabupaten Merauke, Papua Selatan, Kamis (6/7).

Lewati Jalur Ekstrim, Satgas Yonif 725/Woroagi Cek 14 Patok Perbatasan di Boven Digoel

Walaupun melewati jalur ekstrim berupa sungai dan hutan, tim Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 725/Woroagi tetap mengecek 14 patok perbatasan Republik Indonesia (RI) dan Papua New Guinea (PNG) yang berada di sepanjang perbatasan di wilayah Kabupaten Boven Digoel, Papua Selatan, Selasa, (6/6).

Prajurit Yonmarhanlan XI Berangkat ke Perbatasan Indonesia-Papua Nugini, Ini Tugasnya

Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Danyonmarhanlan) XI Letkol (Mar) Alfredo Yowel Antaribaba, memberangkatkan sejumlah prajuritnya ke wilayah perbatasan Indonesia-Papua Nugini (RI-PNG).

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI