Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali mengungkapkan keinginannya untuk memperkuat TNI AL dalam menjaga pertahanan dan keamanan maritim, saat mengunjungi kapal induk Angkatan Laut Italia, ITS Cavour C-550 yang sandar di Jakarta, Minggu (15/9).
Italia berencana untuk menggelontorkan dana sekitar 7,5 miliar euro ($8,1 miliar) untuk membeli 24 Pesawat Eurofighter baru dalam kurun waktu 10 tahun ke depan.
Kapal layar latih milik Angkatan Laut Italia, ITS Amerigo Vespucci berencana mengunjungi Indonesia dengan membawa para kadet dari Italian Naval Academy (Accademia Navale).
TNI berupaya menjalin kerja sama dengan Italia dalam bidang pendidikan, latihan, operasi hingga Siber. Hal ini ditandai dengan pertemuan bilateral Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto dengan Kepala Staf Pertahanan Italia (Chief of Defence Staff) Admiral Giuseppe Cavo Dragone, di Markas Besar Angkatan Bersenjata Italia, Roma, Senin, (24/6/2024).
Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali berkesempatan mengunjungi kapal induk Italia, ITS Giuseppe Garibaldi yang tengah melaksanakan latihan, pada pekan lalu.
Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali melakukan kunjungan kerja ke Italia, pekan lalu. Pada kesempatan tersebut, Ali sempat meninjau beberapa fasilitas produksi dirgantara hingga ke galangan kapal.
Koarmada I berencana mengajukan kajian akademis kepada Markas Besar TNI AL (Mabesal) terkait kebutuhan penempatan kapal patroli multiguna atau multipurpose Offshore Patrol Vessel (OPV) dari Italia.
Satu dari dua unit kapal patroli lepas pantai multiguna atau multipurpose Offshore Patrol Vessel (OPV) yang dipesan Kementerian Pertahanan (Kemhan) RI dari Italia sejak Maret 2024, direncanakan tiba di Indonesia pada Oktober tahun ini.
Inggris, Jepang dan Italia telah menandatangani perjanjian internasional terkait program kerja sama dalam mengembangkan pesawat tempur siluman ( stealth fighter jet ) dengan kemampuan supersonik dan dilengkapi teknologi canggih.
TNI AL berharap rencana pembelian kapal Multipurpose Offshore Patrol Vessel (OPV) ITS Morosini dapat terealisasikan untuk pembangunan kekuatan dan modernisasi alutsista.
Kapal perang Angkatan Laut Italia ITS Francesco Morosini (P431) dijadwalkan singgah di Jakarta selama lima hari, sejak kedatangannya di dermaga JICT II, Tanjung Priok, Selasa (18/7) lalu.
Dinas Material Senjata dan Elektronika TNI AL (Dissenlekal) melakukan kontrak pengadaan empat unit meriam 40mm single barrel Independent Line of Sight (ILOS) Leonardo buatan Italia.
Pemerintah Azerbaijan telah menandatangani dokumen kesepakatan untuk membeli pesawat C-27J Spartan dari Italia. Akuisisi tersebut merupakan bagian dari program modernisasi angkatan bersenjata pemerintahan Ilham Aliyev.