Rabu, 12 Februari 2025

Tag results for:

Kadispenad

Kadispenad: Restrukturisasi Signifikan di TNI AD Jangan Dianggap Negatif

Kepala Dinas Penerangan TNI AD (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana meminta semua pihak tidak mengartikan restrukturisasi (penataan) signifikan yang dilakukan TNI AD negatif. Menurutnya restrukturisasi ini dimaksudkan untuk membantu program pemerintah.

TNI AD Akan Tingkatkan Status 5 Korem Jadi Kodam, Ini Daftarnya

Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana mengatakan tahun 2025 ini pihaknya menargetkan untuk meningkatkan status lima Komando Resort Militer (Korem) menjadi Komando Daerah Militer (Kodam).

Joni Pemanjat Tiang Bendera Punya Mentalitas dan Kegigihan Lulus Bintara TNI AD

Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana menyebut Yohanes Ande Kala (Joni) mempunyai mentalitas, kepribadian yang luar biasa dan kegigihan sehingga mampu lulus menjadi prajurit Bintara TNI AD berpangkat Sersan Dua (Serda).

Jelang HUT ke-74, Dinas Penerangan TNI AD Gelar Donor Darah

Menyambut HUT ke-74, Dinas Penerangan TNI AD menggelar kegiatan donor darah di Jakarta, Rabu (8/1). Kegiatan ini dilaksanakan sekaligus memenuhi permintaan berkala dari Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Soebroto terkait pemenuhan kebutuhan cadangan darah di bank darah RSPAD.

Tahun 2025, TNI AD Akan Beli Alutsista Sesuai Kebutuhan Operasional

Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana memastikan di tahun 2025 TNI AD akan memprioritaskan pembelian Alat Utama Sistem Persenjataan (Alutsista) sesuai dengan kebutuhan operasional terkini dan memodernisasikan alutsista yang sudah ada.

Kadispenad: Museum A.H Nasution Dipugar, Ada Kafe dan Diaroma dengan Story Line

Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhanana mengatakan Museum A.H Nasution dipugar dengan menambahkan beberapa fasilitas kekinian.

TNI AD Akan Tata Kembali Organisasi Dukung Swasembada Pangan

Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhanana memastikan TNI AD akan kembali menata organisasi, personel, dan material di lingkungan TNI AD yang akan berjalan menyesuaikan timeline program swasembada pangan dari pemerintah. Program ini sendiri dijadwalkan mulai pada Januari 2025.

TNI AD Siapkan Personel dan Alutsista Dukung Pengamanan Nataru 2024

Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat (Kadispenad), Brigjen TNI Wahyu Yudhayana memastikan TNI AD telah menyiapkan personel maupun kendaraan/alutsista untuk mendukung pengamanan dan kelancaran arus mudik Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024.

TNI AD Kerahkan 130 Ribu Personel Amankan Pilkada 2024

Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana mengatakan TNI AD akan mengerahkan pasukan dalam rangka pengamanan (Pam) Pilkada 2024 sebanyak 130 ribu personel.

Profil Letkol Devy Kristiono Ajudan Baru Wapres Gibran Rakabuming Raka

Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana memastikan Letkol Inf Devy Kristiono menjadi ajudan Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka.

TNI AD: Jabatan Seskab Mayor Teddy Bisa Dijabat Prajurit Aktif

Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana memastikan jabatan baru Sekretaris Kabinet (Seskab) yang diberikan Presiden Prabowo Subianto kepada Mayor Teddy Indra Wijaya tidak bermasalah karena bisa dijabat prajurit TNI aktif.

TNI AD Siagakan Alutsista dan Siap Gerak Amankan Pelantikan Presiden dan Wakil

Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana memastikan TNI AD telah menyiagakan alutsista untuk mengamankan pelantikan Presiden dan Wakil Presiden di gedung DPR RI tanggal 20 Oktober 2024 mendatang.

Pesan Kadispenad Saat Kunjungi Penerangan Kodam IV/Diponegoro: Jaga Kekompakan dan Bekerjalah dengan Hati!

Dalam rangka asistensi fungsi Penerangan TNI AD, Kepala Dinas Penerangan (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana mengunjungi jajaran Penerangan Kodam IV/Diponegoro, Semarang, Senin (14/10).

TNI AD: Personel dan Alutsista Batalyon PDR Sudah Disiapkan

Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana memastikan personel, alutsista hingga fasilitas dasar lima Batalyon Penyangga Daerah Rawan (PDR) di Papua yang baru diresmikan Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto sudah efektif dan disiapkan.

TNI AD Akan Tampilkan Sejumlah Alutsista di Parade HUT ke-79 TNI, Ini Rinciannya

Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana membeberkan sejumlah alat utama sistem persenjataan (alutsista) TNI AD yang akan ditampilkan di parade HUT ke-79 TNI di Monas, tanggal 5 Oktober 2024 mendatang.

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI