Minggu, 27 April 2025

INDEKS BERITA

Pangkostrad Jenguk Prajuritnya yang Cidera dalam Misi Papua, Ada yang Jarinya Putus

Panglima Kostrad (Pangkostrad) Letnan Jenderal TNI Muhammad Saleh Mustafa mengunjungi Batalyon Yonif 411 Kostrad bertempat di Kota Salatiga, Jawa Tengah, Senin (29/1/2024).

KRI Diponegoro-365 Adu Manuver dengan Kapal Perang Asing di Laut Mediterania

KRI Diponegoro-365 bersama dua kapal perang negara lain melaksanakan latihan manuver tingkat lanjut (advance maneuvering exercise) di Area of Maritime Operation (AMO) Perairan Mediterania, Lebanon, Minggu (28/1).

Aksi Penerbang Tempur Lanud Iswahjudi dalam Latihan Survival di Telaga Sarangan

Sejumlah penerbang tempur dari Skadron Udara 3, Skadron Udara 4, dan Skadron Udara 15 Lanud Iswahjudi mengikuti Latihan Sea Survival TA 2024 yang digelar di kawasan Telaga Sarangan, Magetan, pada beberapa waktu lalu.

Jokowi Tegaskan Pentingnya STEAM dalam Pembelajaran di Militer

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjelaskan pentingnya STEAM (Science, Technology, Engineering, Art and Mathematics) bagi pembelajaran di militer. Untuk itu Akademi Militer (Akmil) harus dapat beradaptasi dengan disrupsi dan perubahan teknologi yang begitu cepat.

Penerbang Tempur Lanud Roesmin Nurjadin Rampungkan Latihan Survival Lancang Kuning 24

Sejumlah penerbang tempur dan personel Lanud Roesmin Nurjadin berhasil merampungkan latihan survival dasar tahun 2024 dengan sandi 'Lancang Kuning 24'.

Rencana Awal Latihan Super Garuda Shield 2024 Akan Diikuti 18 Negara

Tentara Nasional Indonesia akan kembali menggelar latihan multi nasional terbesar se Asia Pasifik, Super Garuda Shield tahun 2024. Terkait hal tersebut, Mabes TNI melaksanakan Konferensi Perencanaan Awal (Bahas Inggris: Initial Planning Conference) Latihan Gabungan Bersama (Latgabma) Super Garuda Shield tahun 2024, bertempat di Ballroom Kridangga, Century Park Hotel Senayan, Jakarta Pusat, Senin, (29/1/2024).

Ukraina Ungkap Korupsi Pembelian Senjata Setara $40 Juta

Badan keamanan Ukraina (the Security Service of Ukraine/SBU) mengatakan bahwa pihaknya telah mengungkap skema korupsi dalam pembelian persenjataan dengan nilai sekitar $40 juta.

Renovasi Graha Utama Akmil, Prabowo: Jadi Peran Sentral Membentuk Watak, Mental dan Intelektualitas

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mendampingi Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan gedung Graha Utama Akademi Militer (Akmil) di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Senin (29/1).

Intip Aksi Heroik Prajurit Kopassus di Tontangkas

Prajurit dari Grup 1 Kopassus menggelar Tontangkas yang telah dilaksanakan dari tanggal 22 – 25 Januari 2024. Kegiatan ini pun ditutup oleh Kolonel Inf Irfan Amir.

Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 10 Kostrad Patroli Patok Batas Negara

Satuan tugas pengamanan perbatasan (satgas pamtas) Yon Armed 10 Kostrad melakukan patroli patok di wilayah Perumbang, Kapuas Hulu, Kalimantan Barat. Kegiatan rutin ini menjadi bagian tugas pokok dalam menjaga kedaulatan dan keamanan teritorial yang dipimpin oleh Wakil Komandan Pos Perumbang Sertu Kambali.

Edisi Terbaru

IDM edisi 33

Berita Pilihan