Minggu, 27 April 2025

INDEKS BERITA

Presiden Rusia Sebut Ukraina Tembak Jatuh Pesawat yang Membawa Tawanan Perang

Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan bahwa sebuah pesawat militer Rusia yang jatuh di dekat perbatasan dengan Ukraina ditembak jatuh oleh pertahanan udara Ukraina, baik disengaja atau tidak.

41 KRI TNI AL Program Refurbishment Akan Dipasang Rudal Anti-kapal Atmaca

Pemerintah Indonesia dikabarkan telah memberikan kontrak untuk akuisisi 45 unit rudal Atmaca yang akan melengkapi 41 kapal perang TNI AL program peremajaan atau refurbishment.

Pesan KSAD untuk Seluruh Prajurit TNI AD

Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak berpesan kepada seluruh prajurit untuk fokus melaksanakan tugas pokok dengan profesional serta bersyukur atas nikmat yang diberikan Tuhan.

KSAD Akan Evaluasi Penambahan Prajurit di Perbatasan

Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak mengatakan akan mengevaluasi bilamana diperlukan penambahan jumlah personel TNI AD di perbatasan.

Ini Peran Female Peacekeepers Indonesia untuk Jaga Keamanan Perempuan dan Anak di Kongo

Satgas Indo Rapidly Deployable Battalion (RDB) XXXIX-E/Monusco melaksanakan patroli malam untuk menjaga keamanan dan kedekatan serta mencegah kekerasan terhadap perempuan dan anak-anak di Kongo, Afrika, Selasa (23/1).

Lanal Tolitoli Gencar Patroli Pengamanan Pulau Terluar di Sulawesi Tengah

Pangkalan TNI AL (Lanal) Tolitoli melaksanakan patroli penjagaan dan pengawasan pulau terluar, yaitu Pulau Dolangan di Desa Santigi, Kabupaten Tolitoli, Sulawesi Tengah, Rabu (24/1).

Kongo Kembali Konflik, Sebanyak 20 Warga Sipil Tewas

Konflik antara pihak angkatan bersenjata dengan kelompok militan M23 kembali terjadi di Kongo, yang menewaskan sekitar 20 warga sipil pada beberapa waktu lalu.

Di Hadapan US Pacific Fleet, KSAL Usul Kolaborasi Penanggulangan Bencana di Indo-Pasifik

Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali mengusulkan kolaborasi dan kerja sama dalam menangani bencana di kawasan Indo-Pasifik.

KSAD Kunjungi Perbatasan RI-Malaysia Dialog Langsung dengan Warga dan Prajurit Pamtas

Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak dan Ketua Umum Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Paulina Simanjuntak mengunjungi perbatasan Pos Lintas Batas Negara (PLBN), Jagoi Babang, Kabupaten Bengkayang, Kalimantan Barat, Kamis (25/1/2024).

TNI AD Terima 4 Unit Helikopter AS 550 Fennec dari Kemhan

Untuk memperkuat alutsista TNI AD menerima empat unit Helikopter AS 550 Fennec hasil refurbishment (perbaikan) lengkap beserta suku cadangnya, dari Kemhan RI.

Edisi Terbaru

IDM edisi 33

Berita Pilihan