Minggu, 27 April 2025

INDEKS BERITA

Misi Terakhir di Lebanon, KRI Diponegoro-365 Terima Apresiasi dari Komandan Unifil

KRI Diponegoro-365 menerima kunjungan kehormatan dan apresiasi tinggi dari Komandan Unifil, Letjen Aroldo Lázaro Sáenz, di Beirut, Lebanon, Rabu (15/1).

Mabesau Tanda Tangani Kontrak Bersama Pengadaan Barang dan Jasa Tahun Anggaran. 2025

Keberlanjutan kekuatan udara melalui pengelolaan kontrak yang terencana, terukur dan sesuai kebutuhan operasional menjadi langkah strategis bagi TNI Angkatan Udara.

Gudang Logistik Dibangun TNI, Masyarakat Sinak dan Agandugume Tak Kelaparan Lagi

Asa dan mimpi masyarakat Distrik Sinak dan Agandugume di Kabupaten Puncak, Provinsi Papua Tengah untuk terhindar dari bencana kelaparan akan terwujud. Kamis, (16/1) dan Agustus tahun 2024 lalu dua gudang logistik ini diresmikan dan akan beroperasi.

Israel Setuju Melakukan Pembebasan Sandera dengan Hamas

Kantor Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu melaporkan bahwa pihaknya telah menyepakati langkah-langkah pembebasan sandera dengan Hamas pada Jumat (17/1).

Puluhan Prasis Semaba PK Wanita TNI AU A-54 Lakukan Long March, Tempuh Jarak 12 Kilometer

Sebanyak 69 prajurit siswa (Prasis) Sekolah Pertama Bintara (Semaba) Prajurit Karier (PK) Wanita TNI Angkatan Udara (TNI AU) angkatan ke-54 Sekolah Pendidikan (Skadik) 401 Wingdik 400/Matukjur Lanud Adi Soemarmo melakukan long march, Kamis (16/1).

Kecam Latihan Gabungan Sekutu AS, Korut Peringatkan akan Ambil Langkah ‘Lebih Intensif’

Kementerian Luar Negeri Korea Utara (Kemlu Korut) mengecam Amerika Serikat (AS) karena mengirim pesawat militer ke Semenanjung Korea dan juga menggelar latihan militer dengan Jepang dan Korea Selatan (Korsel).

Prajurit Yonko 463 Kopasgat Tingkatkan Kemampuan Infiltrasi dalam Latihan Terjun Penyegaran Gabungan

Sebanyak 100 prajurit Batalyon Komando (Yonko) 463 Komando Pasukan Gerak Cepat (Kopasgat) melaksanakan latihan terjun payung penyegaran (Jungar) gabungan bersama dengan Detasemen Pertahanan Udara (Denhanud) 474 Kopasgat dan Denhanud 476 Kopasgat dengan dropping zone grass strip runaway Lanud Iswahjudi, Magetan, Rabu (15/1).

HUT Ke-62 Kowal, KSAL: Peran Penting Perempuan dalam Pembangunan TNI AL

Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali menyoroti pentingnya peran perempuan dalam jejak pembangunan kekuatan TNI AL.

Tinjau Menlatpur, Kaskostrad Beri Arahan kepada Prajurit

Pangdivif 1 Kostrad, Mayjen TNI Novi Rubadi Sugito, mendampingi Kepala Staf Kostrad Mayjen TNI Syafrial meninjau Resimen Latihan dan Pertempuran (Menlatpur) Kostrad yang baru saja diresmikan pada Selasa lalu.

Pangkoopsud I Pimpin Serah Terima Jabatan Komandan Lanud Atang Sendjaja Bogor

Panglima Komando Operasi Udara (Pangkoopsud) I Marsda TNI Mohammad Nurdin memimpin upacara serah terima jabatan (sertijab) Komandan Lanud Atang Sendjaja (Ats) yang digelar di Shelter Skadron Udara 6 Lanud Ats, Bogor, Kamis (16/1).

Edisi Terbaru

IDM edisi 33

Berita Pilihan