Minggu, 20 April 2025

Tag results for:

Ukraina

Ukraina Klaim Kuasai Hampir 1.300 Kilometer Wilayah Kursk Rusia

Kepala Angkatan Darat Ukraina mengungkapkan bahwa pasukan mereka telah berhasil menguasai hampir 1.300 kilometer persegi wilayah Kursk, Rusia sejak operasi pada 6 Agustus lalu.

Presiden Ukraina Sebut Rusia Luncurkan Ratusan Rudal dan Drone dalam Semalam

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengatakan bahwa Rusia telah melakukan serangan udara yang melibatkan lebih dari 100 rudal berbagai jenis dan sekitar 100 drone Shahed dalam semalam.

Presiden Putin Sebut Ukraina Berupaya Serang PLTN Kursk

Presiden Rusia Vladimir Putin menuduh Ukraina mencoba menargetkan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) Kursk, Rusia dalam serangan pada beberapa waktu lalu.

Burkina Faso, Mali dan Niger Tuduh Ukraina Dukung Terorisme di Afrika

Junta militer Burkina Faso, Mali, dan Niger mengajukan petisi kepada presiden Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB) untuk mengecam dukungan Ukraina terhadap kelompok pemberontak di wilayah Sahel, Afrika Barat

Belarusia Kerahkan Sepertiga Pasukan Bersenjata ke Perbatasan Ukraina

Presiden Belarusia Alexander Lukashenko mengatakan bahwa hampir sepertiga pasukannya telah dikerahkan di sepanjang perbatasan dengan Ukraina sejak beberapa waktu lalu.

Presiden Ukraina Ungkap Tujuan Serangan ke Kursk Rusia

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengatakan bahwa serangan ke wilayah Kursk, Rusia bertujuan untuk menciptakan zona penyangga guna mencegah serangan lebih lanjut oleh Moskow.

Rusia Sebut Serangan Ukraina ke Kursk Picu Perang Global

Pejabat senior Rusia mengatakan bahwa serangan lintas batas Ukraina yang didukung senjata dari sekutu Barat telah memicu pecahnya perang global.

Presiden Ukraina Klaim Kuasai Kota Sudzha di Rusia

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengklaim bahwa pasukannya telah menguasai Kota Sudzha di Kursk, Rusia. Kota itu menjadi yang terbesar direbut Ukraina sejauh ini.

Diserang Ukraina, Rusia Evakuasi Ratusan Ribu Penduduk di Perbatasan

Pemerintah Rusia mengevakuasi ribuan orang dari wilayah perbatasannya setelah Ukraina mengatakan bahwa mereka akan melakukan serangan lainnya ke teritorial Rusia.

Putin Sebut Ukraina Ingin Mengacaukan Rusia dengan Menyerang Kursk

Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan bahwa Ukraina berusaha merusak stabilitas Rusia dengan menyerang teritorial negaranya. Tetapi, Putin menegaskan upaya itu tidak akan berhasil.

Konflik Meningkat di Kursk, Cina Desak Ukraina-Rusia Tahan Diri

Pemerintah Cina mendesak Ukraina dan Rusia untuk menahan diri di tengah ketegangan yang meningkat di wilayah Kursk, yang merupakan lokasi salah satu Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN).

Serang Teritorial Rusia, Presiden Ukraina Sebut untuk Memulihkan Keadilan

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengatakan bahwa tujuan Ukraina melancarkan serangan ke wilayah Rusia adalah untuk memulihkan keadilan sekaligus menekan pasukan Moskow.

Diserang Ukraina, Rusia Tetapkan Keadaan Darurat di Kursk

Rusia mengumumkan keadaan darurat di wilayah Kursk karena serangan lintas perbatasan oleh pasukan Ukraina berlanjut, yang menargetkan area pemukiman.

Presiden Ukraina Tambah Alokasi Dana untuk Tingkatkan Program Rudal

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengatakan bahwa pihaknya telah mengalokasikan dana tambahan untuk mengembangkan program rudal domestik di tengah konflik dengan Rusia yang telah berlangsung selama dua tahun.

Ukraina Disebut Terus Melancarkan Serangan Udara ke Wilayah Rusia

Kementerian Pertahanan (Kemhan) Rusia mengatakan Ukraina terus melancarkan serangan udara ke wilayah perbatasan Kursk, bagian selatan Rusia selama dua hari terakhir.

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI