Satgas Ranjau Tarakan-23 dari Satuan Ranjau Koarmada II melaksanakan pendeteksian dan netralisasi ranjau di Selat Batagau, Kalimantan Utara, Selasa (9/1).
Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali memimpin serah terima jabatan Asisten Operasi (Asops) KSAL dari Laksamana Muda Denih Hendrata kepada Laksamana Muda Yayan Sofiyan di, Mabesal, Cilangkap, Jakarta, Jumat (22/12).
Pangkoarmada RI Laksamana Madya Heru Kusmanto memimpin serah terima jabatan Pangkoarmada II Laksamana Muda Yayan Sofiyan kepada Laksamana Muda Denih Hendrata, Surabaya, Senin (18/12).
Pangkoarmada II Laksamana Muda Yayan Sofiyan bersama Laksamana Muda Denih Hendrata melaksanakan inspeksi kapal perang atau admiral inspection menjelang serah terima jabatan, Surabaya, Minggu (17/12).
KRI dr. Radjiman Wedyodiningrat-992 bakal menjalani misi kemanusiaan pertama lintas samudra, untuk mengirimkan bantuan sandang dan pangan kepada warga Palestina yang terdampak konflik Israel-Hamas.
KRI Mandau-621 melaksanakan latihan penembakan saat tengah lintas laut di Perairan Maluku, tepatnya di antara bagian utara Pulau Sulawesi dan Halmahera, Rabu (23/11).
Koarmada II mengerahkan 13 kapal perangnya untuk latihan Gladi Tugas Tempur (Glagaspur) tingkat III (L-3) Satuan Kapal Eksorta (Satkor) dan Satuan Kapal Amfibi (Satfib) 2023, Surabaya, Selasa (14/11).
Wakil Kepala Staf Angkatan Laut (Wakil KSAL) Laksamana Madya Erwin S Aldedharma, mengungkapkan TNI AL akan membuka posko bantuan kemanusiaan untuk masyarakat Palestina.
Pangkoarmada II Laksamana Muda Yayan Sofiyan meresmikan Pangkalan TNI AL (Lanal) Pacitan serta mengukuhkan Komandan Mayor Laut (P) Dainuri Syamsuddin, Pacitan, Jawa Timur, Rabu (8/11).
Komandan Pusat Misi Pemeliharaan Perdamaian (PMPP) TNI Laksamana Muda Retiono Kunto resmi membuka latihan pratugas Satgas Maritime Task Force (MTF) TNI Konga XXVIII-O UNIFIL 2023 di dermaga Madura Koarmada II, Surabaya, Senin (6/11).
Komandan Satuan Kapal Selam Koarmada II Kolonel Laut (P) Ahmad Noer Taufiq memimpin serah terima jabatan komandan KRI Alugoro-405, Surabaya, Senin (6/11).
Satuan Kapal Eskorta (Satkor) dan Satuan Kapal Amfibi (Satfib) Koarmada II melaksa akan Tactical Floor Game (TFG) untuk mempersiapkan latihan Gladi Tugas Tempur (Glagaspur) tingkat III, Surabaya, Jumat (27/10).
Prajurit Batalyon Intai Amfibi (Yontaifib) 2 Marinir dan Komando Pasukan Katak (Kopaska) Koarmada II sukses merebut wilayah yang dikuasai musuh di Situbondo, Jawa Timur, Kamis (26/10).
Komandan Satuan Kapal Cepat (Dansatkat) Koarmada II Kolonel Laut (P) Didik Kusyanto memimpin upacara sertijab Komandan KRI Tombak-629 di geladak haluan kapal, Rabu (18/10).
Divisi pantai Satuan Kapal Amfibi (Satfib) dan Satuan Komando Pasukan Katak (Satkopaska) Koarmada II menggelar latihan kartografi selama tiga hari di divisi pantai, baseplate Satfib, dan pantai Satfib Koarmada II, Rabu (18/10)