Lima jabatan strategis di Kodam II/Sriwijaya resmi diganti. Hal ini ditandai dengan upacara serah terima jabatan (Sertijab) yang dipimpin langsung Pangdam ll/Sriwijaya Mayjen TNI Hilman Hadi, Kamis, (27/4) Gedung Sudirman Makodam II/Swj Palembang.
Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo memimpin upacara serah terima jabatan (Sertijab) empat jabatan strategis TNI Angkatan Udara (TNI AU) di gedung I.G Dewanto, Mabesau, Cilangkap, Jakarta, Jumat (14/4).
Komandan Komando Pasukan Gerak Cepat (Kopasgat) Marsda TNI Wahyu Hidayat memimpin upacara serah terima jabatan (sertijab) Komandan Satuan Bravo 90 (Satbravo 90) di Lapangan Hitam Satbravo 90, Senin (10/4).
Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali memimpin upacara serah terima jabatan (Sertijab) enam perwira tinggi (Pati) di Mabesal, Cilangkap, Senin (10/4).
Upacara serah terima jabatan (Sertijab) tujuh jabatan utama Mabes TNI resmi digelar bertempat di Aula Gatot Subroto Mabes TNI Cilangkap Jakarta Timur, Kamis (6/4). Upacara ini langsung dipimpin Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono.
Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo menjadi salah satu tokoh yang hadir dalam upacara serah terima jabatan (Sertijab) Panglima TNI yang digelar di Mabes TNI Cilangkap, Jakarta, Selasa (20/12).
Laksamana TNI Yudo Margono resmi menjadi Panglima TNI usai dilantik oleh Presiden Joko Widodo, Senin (19/12) dan melakukan serah terima jabatan (sertijab) di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Selasa (20/12).
Jakarta, IDM - Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman memimpin acara serah terima jabatan (Sertijab) tujuh jabatan perwira tinggi (pati) TNI Angkatan Darat di Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad), Rabu (29/12).
Tujuh...
Jakarta, IDM - Panglima Kodam Iskandar Muda (Pangdam IM) Mayjen TNI Achmad Marzuki pimpin upacara penerimaan jabatan Danrem 011/LW dan serah terima jabatan Kababinminvetcaddam IM di Makodam IM, Banda Aceh, Rabu (24/11).
Adapun yang menjabat...