Tag results for:

BUMN

Mengenal SPG1A-V4, Pelontar Granat Buatan Dalam Negeri

Baru-baru ini BUMN pertahanan dalam negeri PT Pindad melakukan uji fungsi SPG1A-V4 kaliber 40 mm di Cipatat.

Panglima TNI Apresiasi Senjata Produksi Dalam Negeri, Mutakhir dan Berkualitas Tinggi

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mengapresiasi senjata buatan BUMN Pertahanan PT Pindad. Hal ini dikatakannya saat meninjau dan menguji secara langsung performa dari senjata-senjata produksi PT Pindad beberapa waktu lalu.

Progres 25 Radar GCI dari Prancis dan Ceko, Digunakan untuk Kawasan IKN

Direktur Utama (Dirut) Len Industri yang juga Direktur holding BUMN Industri Pertahanan Defend ID, Bobby Rasyidin mengatakan tambahan 25 radar Ground Controlled Interception (GCI) terdiri dari 13 radar dari Prancis dan 12 radar dari Ceko bisa melindungi Ibu Kota Nusantara (IKN) dan seluruh wilayah udara Indonesia.

Capai Kinerja Positif, Kontrak Pengadaan Alutsista Defend ID Capai Rp190 Triliun

Direktur utama Holding BUMN bidang pertahanan Defense Industry Indonesia (Defend ID) Bobby Rasyidin mengatakan pihaknya sudah mengantongi 160 lebih kontrak pengadaan alutsista sejak 2019-2024. Kontrak ini pun memiliki nilainya lebih dari Rp190 triliun.

Pindad dan Lahab UAE Teken Kerja Sama Investasi Munisi dan Bom Udara

BUMN di bidang pertahanan PT Pindad menandatangani Head of Agreement (HoA) dan Memorandum of Understanding (MoU) dengan perusahaan industri pertahanan Uni Emirat Arab (UEA), Lahab.

Terima Kunjungan MenBUMN dan Pengusaha Uni Emirat Arab, Prabowo: Indonesia adalah ‘Future of Growth’

Usai menerima kunjungan Menteri BUMN Erick Thohir dan pengusaha properti asal Uni Emirat Arab Mohamed Ali Rashed Alabbar di Kementerian Pertahanan, Jakarta pada Senin (27/5) sore, Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menyebut jika Alabbar berminat terhadap pembangunan Indonesia.

Kemhan Harapkan Indonesia-India Jalin Kemitraan Strategis Industri Pertahanan

Direktorat Jenderal Potensi Pertahanan (Dirjen Pothan) RI Mayjen Piek Budyakto mengungkapkan harapan terwujudnya kerja sama antara Indonesia dan India untuk menjalin kemitraan strategis industri pertahanan.

Dirut DEFEND ID Bicara Soal Tantangan dan Peluang Industri Pertahanan di Tengah Dinamika Global

Direktur Utama (Dirut) holding BUMN industri pertahanan DEFEND ID, Bobby Rasyidin mengungkap sejumlah tantangan dan peluang yang dihadapi oleh industri pertahanan, khususnya di tengah dinamika global yang terus berkembang hingga saat ini.

1.850 Putra Putri TNI Dapat Beasiswa dari Kementerian BUMN

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menyerahkan bantuan beasiswa kepada putra putri prajurit TNI yang berprestasi. Sebanyak 1.850 putra dan putri TNI yang berprestasi di 38 Provinsi di Indonesia menerima dukungan pendidikan dengan nilai sebesar Rp 5 juta per orang, dalam bentuk tabungan.

KSAD Jenderal TNI Maruli Simanjuntak Jadi Komisaris Utama PT Pindad

Menteri BUMN, Erick Thohir mengangkat Jenderal TNI Maruli Simanjuntak sebagai Komisaris Utama PT Pindad menggantikan Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman. Adapun penunjukkan tersebut ditandai dengan penyerahan Salinan Surat Keputusan Menteri BUMN dan Direktur Utama Perusahaan Perseroan (Persero) PT Len Industri Selaku Para Pemegang Saham PT Pindad pada Senin, 22 Januari 2024 di Auditorium PT Pindad Bandung.

Prabowo Tekankan untuk Dukung Terus Kemandirian Industri Pertahanan RI

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mengatakan, anggaran pertahanan agar dikelola dengan baik supaya dapat membantu peningkatan ekonomi nasional sesuai arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Ia menghimbau agar Komite Kebijakan Industri Pertahanan (KKIP) senantiasa mendukung peningkatan kemandirian industri pertahanan Indonesia.

Lantamal V Kirim Ratusan Calon Komcad Matra Laut 2023

Wakil Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Wadanlantamal) V Kolonel (Mar) Baedhowi Oktafidia, mengirimkan ratusan calon Komponen Cadangan (Komcad) 2023 menuju Kodikmar Kodiklatal, Surabaya, Selasa (25/4).

Armo Pistol, Senjata Andal di Kondisi Ekstrim Buatan Anak Bangsa

Baru-baru ini lewat akun media sosialnya, BUMN pertahanan PT Pindad kembali memperkenalkan Armo Pistol senjata genggam produksinya sendiri.

DEFEND ID Gelar Rapat Kerja Perdana

DEFEND ID, holding BUMN industri pertahanan, menggelar Rapat Kerja (Raker) perdana di Hotel Aston, Cirebon, sejak 8 - 10 Februari 2023.

Koordinator Asdep IM BUMN Tinjau Fasilitas Produksi Divisi Munisi Pindad

Malang, IDM - Koordinator Keasdepan Bidang Industri Manufaktur Kementerian BUMN, Rina Moretta beserta jajaran Kementerian BUMN melakukan kunjungan ke Divisi Munisi Pindad Turen, Kab. Malang pada Jumat, (25/3). Kunjungan ini disambut oleh GM Munisi Pindad,...

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI