Senin, 21 April 2025

INTERNASIONAL

Uji Coba Berhasil, Presiden Korut Perintahkan Produksi Massal Drone Bunuh Diri

Presiden Korea Utara (Korut) Kim Jong Un memerintahkan produksi massal drone bunuh diri di tengah meningkatnya tren penggunaan drone jenis tersebut di dunia.

Indonesia-AS Tegaskan Komitmen Kerja Sama Pertahanan

Indonesia dan Amerika Serikat (AS) tegaskan komitmen kerja sama di bidang pertahanan dan menjaga stabilitas keamanan regional, dalam hubungan diplomatik antara kedua negara yang sudah berlangsung selama 75 tahun.

Wujud Komitmen Pertahanan, Uni Eropa Pasok Hampir Satu Juta Amunisi ke Ukraina

Uni Eropa telah memasok Ukraina dengan lebih dari 980.000 amunisi dalam perang melawan Rusia dan berencana untuk menambah bantuan tersebut pada akhir tahun.

Hizbullah Sebut Belum Terima Usulan Gencatan Senjata Israel

Hizbullah mengatakan pihaknya belum menerima proposal gencatan senjata apa pun dari Israel, di tengah konflik yang terus berlangsung di Lebanon.

Presiden Korut Ratifikasi Perjanjian Pertahanan dengan Rusia

Presiden Korea Utara (Korut) Kim Jong Un menandatangani ratifikasi Perjanjian Kemitraan Komprehensif antara Korut dan Rusia.

Rusia dan Ukraina Saling Serang Puluhan Drone

Rusia dan Ukraina saling meluncurkan puluhan serangan drone pada Minggu (10/11), yang menjadi salah satu serangan skala besar sejak dimulainya perang pada Februari 2022.

Presiden Rusia Ratifikasi Perjanjian Pertahanan dengan Korut

Presiden Rusia Vladimir Putin menandatangani undang-undang tentang ratifikasi Perjanjian Kemitraan Komprehensif antara Rusia dan Korea Utara (Korut).

Korsel-AS Siap Serang Balik jika Korut Luncurkan Nuklir

Presiden Korea Selatan (Korsel) Yoon Suk Yeol mengatakan bahwa negaranya siap bekerja sama dengan Amerika Serikat (AS) untuk membalas jika Korea Utara (Korut) melakukan serangan nuklir.

NATO Kecam Pengerahan Pasukan Korut ke Rusia

Organisasi Pakta Pertahanan NATO Atlantik Utara (North Atlantic Treaty Organization/NATO) mengecam Rusia dan Korea Utara (Korut) karena memperluas perang di Ukraina.

OHCHR: Hampir 70% Korban Tewas di Gaza Adalah Perempuan Dan Anak-anak

Badan HAM PBB (Office of UN High Commissioner for Human Rights/OHCHR) mengecam tingginya jumlah warga sipil yang terbunuh dalam perang di Gaza, dan mengungkapkan bahwa berdasarkan analisisnya hampir 70% korban yang sudah diverifikasi adalah wanita dan anak-anak.

Zelensky Sebut Terdapat Pasukan Korut yang Bertempur Melawan Ukraina

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengatakan bahwa pasukan Korea Utara (Korut) yang dikerahkan ke wilayah Kursk, Rusia, telah bertempur melawan pasukan Kyiv di medan perang.

Putin Sebut Ukraina Harus Tetap Netral Agar Tercipta Perdamaian

Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan bahwa Ukraina harus tetap netral agar ada peluang untuk perdamaian. Sebab, jika Ukraina tidak netral, maka dikhawatirkan dimanfaatkan menjadi alat bagi negara ketiga untuk mencapai kepentingan tertentu.

Israel Kembali Bombardir Lebanon, 40 Orang Tewas

Angkatan Udara Israel (Israel Air Force/IAF) mengkatakan telah meluncurkan lebih dari 110 serangan ke 'target teroris' di Lebanon dan Gaza dalam satu hari pada Rabu (6/11).

Hizbullah Terbuka Untuk Negosiasi Jika Israel Hentikan Serangan ke Lebanon

Pemimpin Hizbullah Naim Qassem mengatakan bahwa negosiasi tidak langsung mungkin dapat dilakukan jika Israel menghentikan serangan ke Lebanon.

AS Kirim Bantuan Militer Senilai $425 Juta ke Ukraina

Amerika Serikat (AS) sedang mengirim bantuan militer tambahan ke Ukraina sebesar $425 juta, di tengah kekhawatiran atas pengerahan lebih dari 10.000 pasukan Korea Utara (Korut) ke Rusia.

PM Israel Pecat Menhan, AS Tekankan Komitmen Kerja Sama

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu memecat Menteri Pertahanan (Menhan) Yoav Gallant pada Selasa (5/11) malam waktu setempat. Sementara, Amerika Serikat (AS) mengatakan akan terus bekerja sama dengan menhan yang baru.

Edisi Terbaru

IDM edisi 33

Subscribe hubungi bagian Sirkulasi
WhatsApp 0811 8868 831
isi form subscribe

BERITA TERBARU

BERITA PILIHAN