Minggu, 11 Mei 2025

INDEKS BERITA

Kapal Perang Indonesia Latihan Manuver Pertahanan Udara di Laut Mediterania

KRI Sultan Iskandar Muda-367 sebagai unsur Satgas Maritime Task Force (MTF) TNI Kontingen Garuda (Konga) XXVIII-P Unifil, berlatih manuver tingkat lanjut di Laut Mediterania, Lebanon, Rabu (19/2).

Panglima TNI dan Panglima Armada Pasifik AS Bahas Peningkatan Kerja Sama

Panglima TNI, Jenderal Agus Subiyanto menerima kunjungan Panglima Armada Pasifik Amerika Serikat (AS), Laksamana Stephen T. Koehler di Jakarta, Rabu (19/2).

Presiden Mesir Tegaskan Rekontruksi Gaza Harus Dilakukan Tanpa Menggusur Warga Palestina

Presiden Mesir Abdel Fattah El-Sisi menyerukan agar masyarakat internasional mendukung rencana rekonstruksi Gaza tanpa relokasi warga Palestina. Hal itu ia ungkapkan menanggapi usulan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump yang ingin merelokasi mereka ke negara lain.

KRI Sultan Iskandar Muda Lulus Inspeksi Materiil dan Kelengkapan Satgas di Lebanon

KRI Sultan Iskandar Muda-367 yang tergabung dalam satgas gabungan (Combined Task Forces) 448, memenuhi persyaratan PBB dalam inspeksi materiil dan kelengkapan untuk misi atau Contigent Own Equipment (COE), di Lebanon, Selasa (18/2).

Operasi Rakata Jaya, KRI Karotang Latihan Menembak di Perbatasan LCS

KRI Karotang-872 melaksanakan latihan menembak di perairan timur Pulau Lemukutan, Kalimantan Barat, Selasa (18/2). Wilayah ini merupakan perbatasan dengan Natuna dan Laut Cina Selatan.

Lanud Husein Sastranegara Salurkan Ratusan Ribu Paket MBG di Wilayah Bandung

Untuk mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG), Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Lanud Husein Sastranegara berperan aktif dalam mendistribusikan paket MBG.

Berkontribusi dalam Pengembangan Bom MK-81 RI Live, Enam Perwira TNI AU Terima Penghargaan

Enam perwira TNI Angkatan Udara (TNI AU) menerima penghargaan atas dedikasi serta kontribusi mereka dalam pengembangan teknologi persenjataan nasional, yaitu Bom MK-81 RI Live yang merupakan bom tajam standar NATO dan dapat digunakan oleh pesawat tempur TNI AU.

Perjuangan TNI Gagalkan Penyelundupan di Sungai Mahakam

Jakarta, IDM - Penuh Perjuangan, begitulah kata yang tepat untuk menggambarkan upaya penggagalan penyelundupan yang dilakukan TNI dari tim patroli keamanan (Patkam) Pos Long...

Perkuat Kerja Sama Maritim, Angkatan Laut AS Ikut MNEK 2025

Angkatan Laut Amerika Serikat (AS) berpartisipasi dalam latihan Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) yang diselenggarakan oleh TNI Angkatan Laut, yang dibuka di Bali, pada 16 Februari lalu.

Puluhan Personel TNI Ikuti Pendidikan Siber TNI AU A-I di Skadik 506

Sebanyak 30 personel TNI yang terdiri dari 24 perwira dan 6 bintara mengikuti Pendidikan Sekolah Dasar Kecabangan Kejuruan (Sesarcabjur) Siber TNI AU A-I di Skadron Pendidikan (Skadik) 506 Wingdik 500/Umum.

Edisi Terbaru

IDM edisi 34

Berita Pilihan