Rusia menjatuhkan hukuman 15 tahun penjara kepada fisikawan Alexander Shiplyuk atas tuduhan pengkhianatan terhadap negara, khususnya terkait pengembangan rudal hipersonik.
Presiden Vladimir Putin mengklaim bahwa pasukan Rusia terus bergerak maju dengan cepat di Ukraina timur dan menguasai beberapa kilometer persegi per harinya.
Menteri Luar Negeri Rusia Sergey Lavrov mengatakan bahwa pihaknya siap untuk melakukan perundingan damai dengan Ukraina tetapi hal itu dirusak oleh serangan ke wilayah Kursk.
Kepala Angkatan Darat Ukraina mengungkapkan bahwa pasukan mereka telah berhasil menguasai hampir 1.300 kilometer persegi wilayah Kursk, Rusia sejak operasi pada 6 Agustus lalu.
Presiden Rusia Vladimir Putin menuduh Ukraina mencoba menargetkan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) Kursk, Rusia dalam serangan pada beberapa waktu lalu.
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengatakan bahwa serangan ke wilayah Kursk, Rusia bertujuan untuk menciptakan zona penyangga guna mencegah serangan lebih lanjut oleh Moskow.
Pemerintah Rusia mengevakuasi ribuan orang dari wilayah perbatasannya setelah Ukraina mengatakan bahwa mereka akan melakukan serangan lainnya ke teritorial Rusia.
Presiden Rusia Vladimir Putin mengaku prihatin dengan tingginya jumlah korban sipil Palestina di Gaza. Hal itu ia sampaikan saat bertemu dengan Presiden Palestina Mahmoud Abbas di Moskow pada beberapa waktu lalu.
Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan bahwa Ukraina berusaha merusak stabilitas Rusia dengan menyerang teritorial negaranya. Tetapi, Putin menegaskan upaya itu tidak akan berhasil.
Pemerintah Cina mendesak Ukraina dan Rusia untuk menahan diri di tengah ketegangan yang meningkat di wilayah Kursk, yang merupakan lokasi salah satu Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN).
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengatakan bahwa tujuan Ukraina melancarkan serangan ke wilayah Rusia adalah untuk memulihkan keadilan sekaligus menekan pasukan Moskow.
Kementerian Pertahanan (Kemhan) Rusia mengatakan Ukraina terus melancarkan serangan udara ke wilayah perbatasan Kursk, bagian selatan Rusia selama dua hari terakhir.
TNI AL dan Angkatan Laut Rusia akan menggelar latihan bersama Orruda 2024. Rencananya, latihan bilateral pertama antara kedua negara ini digelar pada 4-8 November di Surabaya, Jawa Timur.