Helikopter AS565 MBe Panther HS-1305 yang tergabung dalam unsur satuan tugas (Satgas) Maritime Task Force (MTF) TNI Kontingen Garuda (Konga) XXVIII-O UNIFIL berhasil memenuhi persyaratan dari PBB.
Angkatan Udara Israel (Israel Air Force/IAF) mengkatakan telah meluncurkan lebih dari 110 serangan ke 'target teroris' di Lebanon dan Gaza dalam satu hari pada Rabu (6/11).
Serangan Israel terhadap Lebanon telah menewaskan lebih dari 3.000 orang sejak konflik pecah pada tahun lalu antara Hizbullah dan Israel di sepanjang wilayah perbatasan.
Helikopter Panther AS565 MBe Panther HS-1306 yang tergabung dalam Satgas Maritime Task Force (MTF) TNI Kontingen Garuda (Konga) XXVIII-P UNIFIL, berhasil menyelesaikan latihan pratugas (PDT) yang berlangsung selama 30 hari.
KRI Sultan Iskandar Muda (SIM)-367 yang dipersiapkan sebagai unsur Satgas MTF TNI Konga XXVIII-P UNIFIL, menjalani rangkaian latihan pratugas untuk menghadapi situasi konflik di Lebanon.
Perwira Staf Ahli Tingkat III Kesejahteraan Personel (Jahpers) Staf Ahli Bidang Jahpers Panglima TNI, Laksamana Pertama Julshah meninjau kesiapan KRI Sultan Iskandar Muda-367 di Surabaya, Senin (28/10).
Penerbang helikopter AS565 MBe Panther HS-1306 mengikuti latihan untuk mematangkan persiapan jelang pemberangkatan Satgas Maritime Task Force (MTF) Kontingen Garuda (Konga) XXVIII-P UNIFIL ke daerah misi perdamaian PBB di Lebanon.
Israel mengatakan bahwa pihaknya telah membunuh Hashem Safieddine, penerus pemimpin Hizbullah Hassan Nasrallah yang tewas pada bulan lalu dalam serangan di Beirut, Lebanon.
Pasukan Pertahanan Israel (Israel Defense Forces/IDF) kembali melakukan serangan yang berdampak pada terlukanya dua prajurit Pasukan Perdamaian PBB di Lebanon (UNIFIL) pada Jumat (11/10).
Pemimpin Hizbullah Naim Qassem menegaskan bahwa gencatan senjata akan menjadi kunci dalam mengakhiri konflik dengan Israel. Namun, ia juga memperingatkan pihaknya akan tetap meluncurkan roket jika Israel terus menyerang Lebanon.
Koarmada II memberikan latihan pratugas kepada 120 prajurit TNI AL yang tergabung dalam Satgas Maritime Task Force (MTF) TNI Kontingen Garuda (Konga) XXVIII-P UNIFIL untuk bertugas ke daerah misi perdamaian PBB di Lebanon, pada 2025.