Indikator Politik merilis hasil survei terbarunya mengenai 'Evaluasi publik atas kinerja lembaga penegak hukum dan perpajakan'. Hasilnya, TNI menjadi lembaga yang paling dipercaya publik melampaui Presiden, Kejaksaan Agung, Kepolisian hingga Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Dinas Sejarah TNI AL (Disjarahal) berencana mengembangkan shipwreck museum, pascaberkunjung dan melakukan objek riset di Mary Rose Museum, Porstmouth, Inggris, Selasa (27/6).
Gubernur Akademi Militer Mayjen TNI Erwin Djatniko memberikan penghargaan Tugas Akhir terbaik kepada Taruna Tingkat IV/Sermatutar (Sersan Mayor Satu Taruna) bertempat di Lapangan Pancasila Akademi Militer Magelang, Senin (3/7).
Kasdam III/Siliwangi Brigjen TNI Agus Saepul beserta rombongan mendatangi Polda Jabar Jl. Soekarno Hatta No.748, Cimencrang, Kec. Gedebage, Kota Bandung, dengan menggunakan Kendaraan Taktis 6×6 dan Ranpur Anoa, Senin (3/7).
Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali mengatakan peringatan HUT ke-62 Komando Lintas Laut Militer (Kolinlamil) TNI AL sebaiknya tidak berhenti pada seremonial. Ia meminta perhelatan tersebut jadi momentum mengavaluasi kinerja memperkuat matra laut.
Bakamla RI dan Korea Coast Guard (KCG) sepakat meneruskan kerja sama pengamanan laut di kawasan. Pernyataan tersebut terungkap dalam pertemuan antar pucuk pimpinan, Kepala Bakamla RI Laksdya TNI Aan Kurnia dan Commisioner General (KCG) Kim Jong Uk, Incheon, Korea Selatan, Senin (3/7).
Danjen Kopassus Mayjen TNI Deddy Suryadi menyampaikan pesannya di sela-sela pelaksanaan ibadah Haji 1444 H untuk peringati HUT ke 41 Satuan 81 Kopassus tahun 2023 di lapangan futsal Erizal Zuhry. S Detasemen Markas Sat-81 Kopassus, Cijantung, Jakarta, (30/6).
Dalam rangka mempererat kerja sama antara pemerintah Indonesia dan pemerintah Amerika Serikat di bidang Pertahanan/khususnya dalam program pemeliharaan alutsista Helikoper AH-64E Apache, maka pemerintah Indonesia mengirimkan delegasinya yang diketuai Wadanpuspenerbad Brigjen TNI Achdwiyanto Yudi Hartono ke Honolulu-Hawaii, Amerika Serikat.
Pesawat udara Casa NC 212-200 MPA milik TNI AL menjalani Operasi Tombak Segara 2023 di bawah komando Gugus Tempur Laut (Guspurla) Koarmada I, Sabtu (1/7).
Sebanyak 68 taruna Akademi Angkatan Laut (AAL) angkatan ke-70 melaksanakan penerimaan kenaikan pangkat di tengah event Tall Ship Race 2023 di Pelabuhan Den Helder, Belanda, Sabtu (1/7).
Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo memberi instruksi kepada jajaran TNI Angkatan Udara (TNI AU) untuk membantu penanggulangan bencana gempa bumi yang terjadi pada Jumat (30/6) malam, pekan lalu.
KRI Bima Suci yang tergabung sebagai Satgas Kartika Jala Krida 2023, menggenggam empat trofi pada event Tall Ship Race Sail Den Helder, Belanda, Jumat (30/6).
Mewakili Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman yang masih melaksanakan ibadah haji, Wakil Kepala Staf Angkatan Darat Letjen TNI Agus Subiyanto, menghadiri peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Bhayangkara di Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (1/7).
Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono berharap TNI-Polri makin solid, terutama jelang Pemilu 2024. Hal itu diucapkannya dalam perayaan Hari Bhayangkara ke-77.
KRI I Gusti Ngurah Rai-332 berhasil melaksanakan penembakan rudal Exocet MM40 Block 3 dalam fase laut latihan Armada Jaya 2023 di Laut Jawa, Jumat (30/6).