Jauh-jauh datang dari Intan Jaya, Papua Tengah, Bupati Intan Jaya, Aner Maisini berkunjung ke Markas Yonif 330 Tri Dharma di Nagreg, Bandung Barat beberapa waktu lalu. Aner tidak sendiri, dia mengajak para tokoh pemuda untuk studi banding.
Beberapa waktu lalu, TNI AD dari Yonif 412/Bharata Eka Sakti (BES) yang berkedudukan di Purwokerto menggelar apel pemasangan stiker kendaraan secara serentak.
TNI AD dari Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad berhasil menggagalkan penyelundupan 57 Calon Pekerja Migran Indonesia (CPMI) ilegal yang hendak diberangkatkan ke Tawau, Malaysia, pada Kamis (20/2/25). Total 57 orang CPMI tersebut terdiri atas 42 orang dewasa dan 15 orang anak-anak.
Wakil Kepala Staf Angkatan Darat (Wakil KSAD) Letjen TNI Tandyo Budi R. meminta agar para Komandan Satuan (Dansat) memiliki sifat terbuka, mau terjun langsung ke lapangan, bersikap jujur, serta mengoptimalkan pengalaman yang dimiliki untuk meningkatkan kinerja satuannya.
Senyum ceria terpancar di wajah Marcelino, kini dia bisa kembali bersekolah. Anak dari Pos Iwur, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua ini menerima sepatu baru dari Satgas Yonif 512/QY.
Detasemen Kavaleri Berkuda (Denkavkud Pussenkav) TNI AD turut serta dalam penyambutan presiden Turki Recep Tayyip Erdoğan, di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Rabu, (12/2) kemarin.
TNI AD dari Pos Yamara Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 131/Braja Sakti (BRS) memperbaiki jembatan yang menghubungkan jalan Arso menuju Arso Timur di Kampung Yamara, Distrik Waris, Kabupaten Keerom, Provinsi Papua, Selasa (11/2/2025).
TNI AD menambah 118 prajurit baru untuk Batalyon Infanteri (Yonif) 753/Arga Vira Tama. Batalyon ini berada di bawah komando Korem 173/Praja Vira Braja, Kodam XVII/Cenderawasih.
Prajurit TNI yang tergabung dalam Satuan Tugas (Satgas) Pengamanan Perbatasan (Pamtas) Mobile RI-PNG Yonif 503/Mayangkara Kostrad menambah akses penerangan di Distrik Krepkuri, Kabupaten Nduga, Papua.
TNI AD bekerjasama dengan Co-Founder Bali Ocean Days, Paskal Philippe menargetkan akan mengoperasikan perahu ponton penyapu sampah di seluruh Indonesia.
Di setiap satuan TNI AD ada tradisi unik untuk pengajuan nikah. Di Batalyon Infanteri (Yonif) 515/UTY/9/2 Kostrad para prajurit yang ingin menikah harus menggowes becak dalam tahapan pengajuan pernikahan.
Kanker payudara masih menjadi ancaman kesehatan terbesar bagi anggota Persit atau istri para prajurit TNI AD. Hal ini diungkapkan Ketua Umum Persit Kartika Chandra Kirana (Persit KCK), Uli Simanjuntak saat penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) dengan, Linda Agum Gumelar dari Yayasan Kanker Payudara Indonesia (YKPI) sebagai upaya strategis dalam mendukung upaya pencegahan dan penanganan kanker di lingkungan istri prajurit TNI-AD, bertempat di RSPAD Gatot Soebroto Jakarta, Selasa (4/2/2025).