Prajurit Komando Yonko 466/Pasopati Kopasgat menggelar latihan Taktik Tempur Malam di lapangan tembak Atmaji, Lanud Sultan Hasanuddin, Makassar beberapa waktu lalu.
Prajurit Kompi Senapan C Yonko 466 Kopasgat berhasil menyabet gelar juara dalam ajang perlombaan menembak senapan yang digelar oleh Polda NTT beberapa waktu lalu. Kejuaraan ini digelar dalam rangka memperingati HUT ke-77 Bhayangkara yang jatuh pada 1 Juli setiap tahunnya.