Tim Satgas Natal dan Tahun Baru jajaran TNI AL dari Pangkalan Angkatan Laut (Lanal) Tahuna, berhasil menggagalkan penyelundupan sejumlah barang ilegal dari Filipina yang akan masuk ke wilayah Indonesia melalui Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara.
Lanud Sri Mulyono Herlambang (SMH) Palembang menyiagakan puluhan personel pada pengamanan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 di fasilitas angkutan udara Bandara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II, Palembang, Minggu (24/12).
Jakarta, IDM - Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI AL) dalam hal ini Dinas Pembinaan Mental Angkatan Laut (Disbintalal) dalam rangka menyambut Natal tahun 2020 melaksanakan kegiatan dialog secara virtual seluruh personel TNI AL...
Merauke, IDM - Sebagai wujud perhatian dan kepedulian terhadap sesama, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 125/Simbisa di bawah kendali Komando Pelaksana Operasi Korem 174/ATW membagikan bingkisan Natal berupa sembako kepada warga Kampung Yanggandur, Distrik Sota, Kabupaten Merauke,...