Rabu, 12 Maret 2025

Tag results for:

Lanud Soewondo

Pesan Wakil KSAU tentang Aset TNI AU : Ini Amanah Negara, Kelola dengan Baik dan Optimal

Wakil Kepala Staf Angkatan Udara (Wakil KSAU) Marsdya TNI Andyawan Martono memimpin rapat tim aset yang membahas perihal pengelolaan dan pemeliharaan aset Lanud Soewondo, bertempat di ruang rapat Wakil KSAU Mabesau, Jakarta, Selasa (25/6).

Bahas Tindak Lanjut Relokasi Lanud Soewondo, KSAU Hadiri Rakor di Kemenko Marves

Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) di Kantor Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) RI, Jakarta, Senin (10/4).

Jaga Militansi dan Asah Insting, Prajurit Kosek I Ikuti Latihan Menembak

Komando Sektor (Kosek) I menggelar latihan menembak Triwulan I Tahun 2023 di lapangan tembak Lanud Soewondo pada 28 Maret hingga 30 Maret 2023.

KSAU Hadiri Rapat Koordinasi Rencana Relokasi Lanud Soewondo

Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo menghadiri rapat koordinasi pembahasan rencana relokasi Lanud Soewondo Medan, yang digelar di Kantor Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) RI, Jakarta, Senin (27/3).

Wamenhan Bertemu Menko Luhut, Apa yang Dibahas?

Mewakili Menteri Pertahanan Prabowo Subianto, Wakil Menteri Pertahanan M. Herindra menghadiri rapat koordinasi pembahasan lahan dan rencana aksi relokasi Bandar Udara Polonia Medan (Lanud Soewondo) di gedung Kemenko Marves, Jakarta, Senin (20/2).

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI