TNI Angkatan Udara (TNI AU) menggelar patroli udara bertajuk ‘Operasi Mata Dadali 25’ untuk mencegah potensi pelanggaran batas wilayah di sektor ¾ perairan timur Aceh, Rabu (5/2).
Skadron Udara 2 merupakan salah satu unsur kekuatan TNI Angkatan Udara (TNI AU) yang saat ini berkedudukan di bawah Wing Udara 1 Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta dan mengoperasikan pesawat CN-235 serta CN-295.
TNI Angkatan Udara (TNI AU) mengerahkan pesawat CN-295 asal Skadron Udara 2 Lanud Halim Perdanakusuma Jakarta untuk melakukan Operasi Sayap Ambara 24 guna mencegah pelanggaran kedaulatan Indonesia.
Seluruh personel Lanud Sri Mulyono Herlambang (SMH) Palembang dikerahkan dalam simulasi pemaksaan pendaratan (force down) dan pengamanan pesawat asing yang memasuki wilayah kedaulatan udara Indonesia tanpa izin.
Sebanyak 6 instruktur penerbang pesawat CN-295 Skadron Udara 2 Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta mengikuti latihan Advanced Airlift Tactical Training (AATT) yang akan berlangsung selama 4 minggu, sejak 9 Oktober sampai 3 November 2023.
Dua penerbang TNI Angkatan Udara (TNI AU) dari Skadron Udara 2 Lanud Halim Perdanakusuma Jakarta berhasil merampungkan pendidikan transisi pesawat CN-295 dan meraih kualifikasi sebagai kopilot (co-pilot).
TNI Angkatan Udara (TNI AU), selaku Satuan Tugas Udara (Satgasdud), menyiagakan ribuan personel serta puluhan pesawat untuk mengamankan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN yang digear di Jakarta pada 5 sampai 7 September 2023.
Panglima Komando Operasi Udara Nasional (Koopsudnas) Marsdya TNI M. Tonny Harjono memberikan pengarahan secara virtual kepada 55 penerbang dan kru yang tergabung menjadi pendukung demo udara peringatan HUT ke-77 TNI AU di Lanud Husein Sastranegara, Bandung, Senin (3/4).
Sebanyak 95 penerjun Batalyon 463 Kopasgat dan Denhanud 476 Kopasgat mengikuti latihan Terjun Penyegaran (Jungar) dengan dropping zone di Grass Trip Lanud Iswahjudi, Madiun, Jumat (24/2).
Pesawat CN-295 milik TNI Angkatan Udara (TNI AU) dikerahkan untuk membantu proses pencarian helikopter BO-105 Polri yang dilaporkan jatuh di perairan laut Bukulimua, Belitung Timur, Senin (28/11).
TNI Angkatan Udara (TNI AU) melakukan operasi Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) guna mengendalikan dan mengurangi potensi hujan di wilayah Bali agar penyelenggaraan KTT G20 dapat berjalan dengan sukses dan lancar.
TNI Angkatan Udara (TNI AU) akan menghadirkan sejumlah alat utama sistem persenjataan (alutsista) di antaranya pesawat CN-295, Cassa C-212i dan Helikopter EC-725 dalam static show Indo Defence 2022 Expo & Forum di terminal selatan Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta.