Rusia meningkatkan postur siap siaga dan akan memberi respons tegas terhadap aktivitas penerbangan drone Amerika Serikat (AS) di Laut Hitam selama beberapa hari terakhir.
Menteri Pertahanan (Menhan) Jerman Boris Pistorius akan mengirim 6 helikopter Sea King Mk41 ke Ukraina. Helikopter itu disebut mampu beroperasi dalam banyak hal mulai dari patroli Laut Hitam hingga transportasi tentara.
Kementerian Pertahanan (Kemhan) Rusia mengatakan bahwa pihaknya berhasil menjatuhkan rudal dan drone yang diluncurkan oleh Ukraina di Semenanjung Krimea dan bagian barat Laut Hitam pada beberapa waktu lalu.
Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskiy mengklaim bahwa pihaknya telah berhasil memukul mundur kapal perang Rusia menggunakan drone di Laut Hitam. Keberhasilan itu disebut menjadi awal bagi Ukraina mengambil alih keamanan di koridor ekspor maritim.
Ukraina mengatakan bahwa pesawat tempur Rusia telah menjatuhkan peledak seperti bom ke jalur kapal sipil di Laut Hitam sebanyak tiga kali dalam 24 jam terakhir. Dilaporkan tidak ada kapal yang terkena bom tetapi sempat menganggu operasi pelayaran.
Kementerian Pertahanan (Mehan) Rusia menyebut telah mengerahkan jet tempur Su-30 untuk mencegat drone militer Reaper MQ-9 milik Amerika Serikat (AS) yang disebut mengudara di sekitar Laut Hitam pada beberapa waktu lalu.
Rusia disebut telah memperluas serangan ke sebuah tempat penyimpanan hasil pertanian di wilayah Odesa, Ukraina pada beberapa waktu lalu. Serangan itu menjadi serangkaian langkah konfrontatif Rusia yang dilakukan usai keluar dari kesepakatan ekspor biji-bijian di Laut Hitam.
Otoritas Amerika Serikat (AS) memperingatkan bahwa Rusia kemungkinan besar sedang mempersiapkan serangan terhadap kapal komersil di Laut Hitam. Langkah itu disebut dapat mempersulit situasi keamanan global khususnya terkait pemenuhan stok pangan.
Ukraina akan tetap menjalankan kesepakatan ekspor gandum melalui Laut Hitam. Meskipun Rusia telah mundur dari kesepakatan tersebut, Ukraina yang ditengahi PBB dan Turki, akan mengawal 16 kapal pengangkut ekspor gandum.