Wakil Asisten Logistik Kepala Staf TNI Angkatan Laut (Waaslog Kasal) Laksamana Pertama TNI Budi Sulistiyo, menyerahkan satu unit combat boat 20 m Patkamla Posa (Pos) II-13-52 kepada Danlantamal XIII Laksamana Pertama TNI Fauzi, di Batam, Kamis (17/11).
TNI AL dan Angkatan Laut Jerman (German Navy) saling membahas konsep taktik dan strategi kapal selam dan peperangan ranjau pada kegiatan "Submarine and Mine Specialist Talk" di Surabaya, Jawa Timur, Rabu (16/11).
Koarmada II menggelar latihan pemantapan pengetahuan senjata ranjau smart mine EM-12 di Surabaya, Senin (14/11). Kegiatan ini dibuka langsung oleh Kaskoarmada II Laksamana Pertama TNI Andi Abdul Aziz.
Selain mengerahkan 12 unsur KRI yang siap tempur, lengkap dengan persenjataan canggih, TNI AL juga menerjunkan pasukan khusus Komando Pasukan Katak (Kopaska) Koarmada II untuk mengamankan pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Bali.
KRI Diponegoro-365 tiba di dermaga Funakoshi Quay Yokosuka, Jepang, Selasa (1/11). IDM - Salah satu unsur Satuan Kapal Eskorta (Satkor) Koarmada II tersebut akan mengikuti International Fleet Review (IFR) 2022.
TNI AL bersama Pemprov Jawa Timur menandatangani perjanjian kerja sama pemberdayaan masyarakat dan desa di wilayah pesisir di Koarmada II, Surabaya, Jawa Timur, Kamis (27/10).
Jakarta, IDM - Mantan Komandan Satuan Kapal Selam (Dansatsel) Koarmada II Kolonel Laut (P) Iwa Kartiwa, M.Pd., membantah pemberitaan tentang kondisinya yang beredar di media massa yang menyebut dirinya sakit akibat bertugas di kapal...
Satuan Komando Pasukan Katak (Satkopaska) Komando Armada (Koarmada) II yang tergabung dalam Tim Satuan Tugas Search and Rescue (Satgas SAR) Gabungan TNI AL mendistribusikan dukungan logistik kepada warga terdampak banjir yang sulit dijangkau di...
Sulawesi, IDM - Guna menangani para pasien korban gempa bumi yang terjadi di Kabupaten Majene dan Mamuju, Sulawesi Barat, dengan kekuatan Magnitudo (M) 6,2 yang terjadi beberapa waktu lalu, Tentara Nasional Indonesia (TNI) mengirimkan rumah...
Gresik, IDM - Anggota Satuan Komando Pasukan Katak (Satkopaska) Komando Armada II Surabaya, Sertu Ikhwan berhasil menyelamatkan salah satu dari dua orang warga yang terseret derasnya arus banjir di desa Gluran Ploso Kecamatan Benjeng,...
Jakarta, IDM - Enam Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) produksi dalam negeri jenis Angkut Tank (AT) dan PC 40 M, kembali diresmikan oleh Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M.,...
Belawan, IDM - Dalam rangka menyambut Hari Armada Republik Indonesia yang jatuh pada tanggal 5 Desember 2020, Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut I (Lantamal I) Belawan melaksanakan bakti sosial dan anjangsana kepada Warakauri dan...