Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden telah melakukan pertemuan dengan Perdana Mentri India Narendra Modi di Gedung Putih pada beberapa waktu lalu. Pertemuan itu menandai dimulainya hubungan bilateral kedua negara yang lebih erat.
Selama tiga hari ke depan, kapal perang Angkatan Laut India INS Shivalik (F47) singgah di Jakarta, sejak mulai sandar di dermaga JICT II, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jumat (16/6).
Jerman telah menandatangani kesepakatan terkait pembangunan enam kapal selam untuk angkatan laut India. Kesepakatan itu merupakan bagian dari ambisi India untuk meningkatkan kapabilitas produksi alutsista.
Kapal perang INS Kavaratti (P31) milik Angkatan Laut India tiba di Batam, Minggu (15/5). Kapal kelas korvet Kamorta ini bakal melaksanakan latihan Samudra Shakti-23 bersama KRI Sultan Iskandar Muda-367.
Inggris dan India telah sukses menggelar latihan bersama (latma) AJEYA WARRIOR 23 di Salisbury Plains, Inggris, Kamis (11/5). Latihan ini merupakan komitmen untuk memperkuat hubungan pertahanan bilateral di tengah dinamika keamanan global yang terus berkembang.
Menteri Luar Negeri (Menlu) Amerika Serikat (AS) Antony Blinken untuk pertama kalinya bertemu dan berdiskusi dengan Menlu Rusia Sergey Lavrov di sela-sela Konfrerensi G20 di New Delhi, India pada Kamis (2/3). Dalam diskusi yang berlangsung sekitar 10 menit ini, Blinken mengatakan kepada Lavrov bahwa AS akan terus mendukung Ukraina selama diperlukan dan mendorong perang untuk diakhiri dengan persyaratan perdamaian yang disetujui Pemerintahan Zelensky.
Pemerintah India berencana untuk menambah anggaran pertahanan pada periode 2023-2024 menjadi $ 72,6 miliar. Kenaikan ini lebih besar 13 persen dari periode sebelumnya yang bertujuan untuk menambah lebih banyak jet tempur, kapal perang dan persenjataan militer.
KRI Frans Kaisiepo-368 yang tergabung dalam Satgas MTF TNI Konga XXVIII-N/UNIFIL 2022, telah menyelesaikan etape lintas laut pertama dan sandar di Pelabuhan Cochin, India, Selasa (13/12).
Serda Yuda Maisa Putra berhasil menyabet gelar juara pertama pada Kejuaraan Dunia Paralayang Meghalaya Open Paragliding Championship & Asian League Qualification di Rapleng, India.
Amerika Serikat (AS) dan India menggelar latma militer di dataran tinggi Auli, Uttarakhand selama dua minggu hingga Jumat (2/12). Latihan ini berfokus pada pengintaian, keterampilan perang di pegunungan, evakuasi korban dan bantuan medis semasa perang di medan dan kondisi iklim yang ekstrim.
Bencana alam gempa yang terjadi di Cianjur pada Senin (21/11), telah membawa duka bagi seluruh warga Indonesia. Ucapan bela sungkawa pun berdatangan dari para pemimpin dunia antara lain Uni Emirat Arab, Prancis, Cina, Inggris, India, hingga Rusia.
IDM - India mengoperasikan kapal induk terbesar buatan dalam negeri pertamanya sebagai upaya untuk menjadi negara dengan industri pertahanan mandiri. Upacara peresmian INS Vikrant digelar untuk memperlihatkan keunggulannya di pantai Kerala, India, Jumat (2/9).
Dilansir...
Jakarta, IDM - Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa menyambut baik rencana kerja sama bidang kemaritiman dengan India karena dinilai langkah strategis bagi dua negara.
"Kerja sama bidang kelautan bersama India merupakan langkah strategis terkait pertukaran...
Jakarta, IDM - Angkatan Udara India (IAF) dan Angkatan Udara Kerajaan Oman tengah menggelar latihan bersama bertajuk Eastern Bridge VI sejak 19 – 25 Februari 2022. Latihan yang berlangsung selama lima hari ini digelar...
Jakarta, IDM - Menteri Pertahanan (Menhan) RI Prabowo Subianto menerima kunjungan kehormatan Dubes India Manoj Kumar Bharti dan Deputy National Security Advisor (NSA) Pankaj Saran di Kementerian Pertahanan, Jakarta, Jumat (10/12/2021).
Dinamika situasi global membuat...