Komandan Kodim (Dandim) 0813 Bojonegoro, Letkol Czi Arief Rochman Hakim memberikan ucapan terima kasih atas dukungan Pemkab Bojonegoro dan semua pihak yang mendukung salah satu program prioritas pemerintah Makan Bergizi Gratis (MBG) Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.
Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana memastikan Letkol Inf Devy Kristiono menjadi ajudan Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka.
TNI AL menyiagakan sejumlah alutsista kapal perang (KRI) sebagai pengamanan sektor laut dalam kegiatan pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, pada Minggu pekan ini.
TNI AL mengerahkan ribuan prajurit hingga mempersiapkan sejumlah alutsita untuk pengamanan rangkaian kegiatan pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, pada 20 Oktober.
Markas Besar (Mabes) TNI telah menyusun rencana pengamanan untuk acara pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, pada 20 Oktober mendatang.
Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka resmi terpilih sebagai presiden dan wakil presiden, usai Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mengumumkan hasil rekapitulasi pada Rabu (20/3) malam. Prabowo pun mengucapkan terima kasih kepada masyarakat yang telah menggunakan hak pilihnya dalam pemilu 2024.