Perusahaan Boeing akan berpartisipasi dalam pameran Indo Defence 2022 di Jakarta pada 2 hingga 5 November. Perusahaan Amerika Serikat (AS) ini akan menampilkan pesawat tempur F-15EX yang menjadi incaran Indonesia.
Angkatan Udara AS menerima pengiriman F-15EX pertama dari Boeing, Rabu (10/3/2021) waktu setempat dan akan segera mulai menguji jet baru tersebut. Seperti dikutip dari defensenews, Jumat (12/3/2021), Angkatan Udara AS menandatangani penerimaan F-15EX pertama di St...
Indonesia berencana membeli Boeing F-15EX. Armada ini dikabarkan akan dikirim tahun depan. Bila ditindaklanjuti, ini akan jadi penjualan pertama konfigurasi F-15 baru di luar Angkatan Udara AS, yang bahkan belum menerima pesawat tempur pertamanya.
Seperti dilaporkan Air...