Sebanyak 1.350 personel TNI di jajaran Koopsau Habema Sektor Timur yang meliputi tiga batalyon yakni Satgas Yonif 503/Mayangkara; Satgas Yonif 323/Buaya Putih; dan Yonmar 6, mengakhiri masa tugasnya di Papua.
Satgas Yonif 323 Buaya Putih dari Pos Titik Kuat Pintu Jawa berhasil mengevakuasi jenazah Almarhum Imran dan Asrun Eko Putra, korban penembakan yang diduga dilakukan organisasi Papua Merdeka (OPM) di Kampung Weni, Distrik Mege'abume, Kabupaten Puncak.
Prajurit Satgas Yonif 323/Buaya Putih Divif 1 Kostrad membagikan buku dan alat tulis gratis sebagai bentuk kepedulian dan dapat memberikan motivasi anak-anak sekolah di Kampung Wako, Distrik Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua, Kamis (27/6).
Akan melaksanakan tugas operasi di wilayah Papua, prajurit TNI AD dari Yonif 323/Buaya Putih dan Yonif 503/Mayangkara mengambil sertifikasi tenaga pengajar dan kesehatan di RSPAD Gatot Soebroto.