Komandan Kopasgat TNI Angkatan Udara (TNI AU) Marsekal Muda TNI Taspin Hasan secara resmi menutup latihan bersama (Latma) Joint Combined Exercise Training (JCET) Teak Spear Iron 2023 yang digelar di lapangan upacara Denmatra 2 Kopasgat, Selasa (7/2).
Tim Pengendali Tempur (Dalpur) Denmatra 2 Kopasgat bekerja sama dengan personel US Air Force Special Operations Command (US AFSOC) melakukan infiltrasi udara di wilayah musuh.
Latihan bersama (Latma) antara personel Kopagsat TNI Angkatan Udara (TNI AU) dan US Air Force Special Operations Command (US AFSOC) yang bertajuk Joint Combined Exercise Training (JCET) Teak Spear Iron 2023 kini telah memasuki tahap praktek Military Free Fall (MFF) dan Static Line (SL).
Personel Kopasgat TNI Angkatan Udara (TNI AU) menggelar latihan bersama (Latma) dengan US Air Force Special Operations Command (US AFSOC) di Batalyon Komando 464 Kopasgat. Latma yang bertajuk “Tear Spear Iron 2023, Joint Combine Exchange Training” ini akan dilaksanakan selama tiga minggu.