Kelaikan Keselamatan Terbang dan Kerja Angkatan Udara (Puslambangjaau) menggelar Flying Supervisor Workshop selama 5 hari yang dimulai pada 10 hingga 14 Juli 2023.
TNI Angkatan Udara dan Royal Australian Air Force (RAAF) menggelar pertemuan Final Planning Conference (FPC) di Manado, Sulawesi Utara, Rabu (5/7) jelang pelaksanaan latihan bersama (Latma) Elang Ausindo 2023.