Rabu, 12 Maret 2025

Tag results for:

Nakes

Indonesia Kembali Kirim 25 Nakes dari TNI ke Gaza

Pemerintah Indonesia diwakili Kementerian Pertahanan (Kemhan) kembali mengirimkan 25 Tenaga Kesehatan (Nakes) dari unsur TNI untuk misi kemanusiaan ke Gaza. Pengiriman ini adalah gelombang kedua, sesudah sebelumnya di masa jabatan Menhan Prabowo Subianto juga dilakukan pengiriman.

Pilkada di Puncak Jaya Ricuh, TNI Evakuasi Nakes yang Rumahnya Dibakar

Pilkada di Kota Mulia, Kabupaten Puncak Jaya ricuh, Rabu, (27/11). Sejumlah rumah tenaga kesehatan (nakes) dibakar massa.

Panglima TNI Ucapkan Terima Kasih, UAE Bantu Pengiriman Nakes ke Gaza

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mengucapkan terima kasih atas dukungan Angkatan Bersenjata Uni Emirat Arab (UAE) yang membantu pengiriman tenaga kesehatan (Nakes) Indonesia ke Gaza.

TNI Kembali Kirim Tenaga Kesehatan untuk Misi Kemanusiaan di Gaza

TNI kembali mengirim tenaga kesehatan (nakes) untuk mendukung misi kemanusiaan di Gaza, Palestina. Sebanyak sembilan anggota yang bertugas berangkat menuju Abu Dhabi lewat Bandara Soekarno-Hatta, Jumat (06/09).

Plt Sekjen Kemhan: Pengiriman Tambahan Nakes Misi Kemanusiaan Menunggu Situasi

Plt Sekjen Kementerian Pertahanan Donny Ermawan Taufanto mengatakan bahwa saat ini sebanyak 25 tenaga kesehatan (nakes) TNI yang dikirim untuk misi kemanusiaan sudah berada di rumah sakit terapung di El Arish, Mesir.

Tiba di El Arish Mesir, 25 Nakes Misi Kemanusiaan TNI Tinjau Rumah Sakit Terapung

Sebanyak 25 tenaga kesehatan (nakes) TNI telah tiba di Abu Dhabi, UEA pada pukul 05.00 waktu setempat. Tim nakes tahap pertama ini kemudian diberangkatkan dari Abu Dhabi menuju El Arish, Mesir dengan pesawat Boeing C-17 Globemaster III milik Angkatan Udara UEA pada Sabtu 10 Agustus lalu.

Bentuk Kepedulian, Pangdam Cenderawasih Jenguk Nakes di RS Marthen Indey

Jakarta, IDM – Pangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Ignatius Yogo Triyono, M.A secara langsung berkunjung ke RS TK II Marthen Indey untuk mengetahui dan memastikan kondisi terkini dari korban secara fisik dan psikis serta memberikan...

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI