Kapal perang Angkatan Laut Italia ITS Francesco Morosini (P431) dijadwalkan singgah di Jakarta selama lima hari, sejak kedatangannya di dermaga JICT II, Tanjung Priok, Selasa (18/7) lalu.
Jakarta, IDM - Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan tanggal 10 November 2020, KRI Semarang-594 menggelar upacara tabur bunga tingkat nasional. Wakil Kepala Staf Angkatan Laut (Wakasal) Laksamana Madya TNI Ahmadi Heri Purwono, S.E.,...