Tulungagung (IDM) - Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman menghadiri dan melaksanakan panen raya padi hasil kerja sama TNI Angkatan Darat dengan pemda dan para petani Tulungagung di Desa Mojoarum, Tulungagung,...
Jakarta, IDM - TNI AL tak lama lagi memiliki dua kapal pemburu ranjau Mine Counter-Measure Vessel (MCMV) tipe MHV-60 buatan pabrikan Jerman, Abeking and Rasmussen.
Sebelumnya, dua kapal tersebut dipesan Kementerian Pertahanan (Kemhan) pada 2020....
Jakarta,IDM - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meresemikan revitalisasi fasilitas pangkalan TNI Angkatan Udara (TNI AU)/Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu (5/10). Acara peresmian ini juga turut dihadiri oleh Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal...
Jakarta,IDM - Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo menerima kunjungan Vice President Boeing Defence and Space Security (BDS) Global Sales and Marketing Director of Southeast Asia Yeong-Tae Pak, di Mabesau, Cilangkap,...
Jakarta, IDM - Bertepatan dengan HUT ke-77 TNI, 1.105 prajurit Satgas TNI Kontigen Garuda United Nations Interim Force in Lebanon (UNIFIL) mendapat penganugerahan medali Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) atau UN Medal di Lebanon Selatan, Rabu...
Jakarta, IDM - Tim ekspedisi maritim TNI AL menemukan bukti kejayaan Indonesia sebagai bangsa maritim, pada temuan sembilan relief kapal dalam dinding sekitar Candi Borobudur, Jawa Tengah.
Berdasarkan relief tersebut, pada 2003 dibangun kapal Samuderaraksa,...
Blitar (IDM) - Dalam rangkaian kunjungan kerjanya ke wilayah Kodam V/Brawijaya dan memperingati HUT ke-77 TNI tahun 2022, Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman berziarah ke makam presiden pertama Indonesia Ir....
Jakarta, IDM - Kapal patroli TNI AL KRI Tongkol-813, sandar di dermaga Markas Komando Pangkalan Angkatan Laut (Mako Lanal) Kendari, Sulawesi Tenggara, Rabu (5/10).
Dikutip dari laman TNI AL, Kamis (6/10), KRI Tongkol-813 yang dipimpin...
IDM - Korea Utara (Korut) meluncurkan rudal balistik yang melewati Jepang dan mendarat di Samudra Pasifik, Selasa (4/10). Pemerintah Jepang mengeluarkan peringatan kepada penduduk di wilayah timur laut melakukan evakuasi dan menangguhkan sementara operasi...
Jakarta, IDM - Momentum HUT ke-77 TNI, Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman melakukan peresmian renovasi Stadion Siliwangi yang bertaraf Nasional.
Komandan Batalyon Infanteri Raider 300/Bjw, Letkol Inf Afri Swandi Ritonga dalam...
IDM - Iran berhasil meluncurkan roket ruang angkasa yang mampu menggeser satelit antar orbit, Selasa (4/10). Uji implementasi sistem manuver orbital Saman dibangun oleh Pusat Penelitian Luar Angkasa negara dan diluncurkan oleh Kementrian Pertahanan...
IDM - Amerika Serikat (AS) dan Korea Selatan (Korsel) meluncurkan empat rudal darat-ke-darat atau ground-to-ground missile (GGM) ke Laut Timur, Rabu (5/10). Peluncuran ini dilakukan saat latihan militer bersama antara AS dan Korsel, sekaligus...
Malang, IDM - Tragedi di Stadion Kanjuruhan Malang pada Sabtu (1/10) lalu menjadi duka yang mendalam bagi seluruh masyarakat Indonesia.
Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman sangat berempati atas kejadian tersebut. Didampingi...
Jakarta, IDM - TNI membagikan 5.100 paket sembako kepada masyarakat, dalam rangka memperingati HUT ke-77 di Jakarta, Rabu (5/10).
Dikutip dari keterangan Puspen TNI, Kamis (6/10), masyarakat berbondong-bondong datang ke beberapa lokasi pembagian sembako, yaitu...
Jakarta,IDM - Seluruh unsur demo udara TNI telah melaksanakan tugas dengan sangat baik pada upacara peringatan HUT ke-77 TNI. Ketiga flight demo udara yang terdiri dari Rydder Flight, Jupiter Aerobatic Team dan Tri Matra...