Sabtu, Mei 24, 2025

INDEKS BERITA

Prajurit Yonif 4 Marinir Asah Kemampuan Mobile Udara

Prajurit Batalyon Infanteri (Yonif) 4 Marinir terus memperdalam kemampuan mobile udara di Kesatrian Marinir Hartono, Cilandak, Jakarta, Kamis (2/1).

Akibat Konflik, Populasi di Gaza Berkurang Hingga Enam Persen

Jumlah populasi di Gaza, Palestina telah menurun sebanyak 6 persen atau sekitar 160.000 orang, termasuk lebih dari 45.500 warga tewas dan 100.000 lainnya mengungsi sejak 7 Oktober 2023.

TNI AL Gagalkan Penyelundupan Rokok Ilegal di Kalimantan Barat

Prajurit TNI AL dari Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan XII) Pontianak menggagalkan penyelundupan rokok ilegal di Kalimantan Barat, Rabu (1/1).

Rapat Evaluasi Latihan Angkasa Yudha 2024, KSAU: TNI AU Berkomitmen Tingkatkan Profesionalisme dan Kesiapan Operasional

Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI M. Tonny Harjono menegaskan, TNI Angkatan Udara (TNI AU) berkomitmen untuk selalu meningkatkan profesionalisme serta kesiapan operasional. Dengan demikian, setiap latihan dapat menjadi langkah strategis untuk menuju keunggulan yang lebih baik.

Sejumlah Barang Selundupan Digagalkan TNI AD di Perbatasan RI-RDTL, Ini Daftarnya

Momen pergantian tahun, Satgas Yonif 741/GN melaksanakan pengecekan hasil Penggagalan Penyelundupan (Galdup) dan Senjata Munisi dan Bahan Peledak (Jatmuhandak) selama tahun 2024 bertempat di Mako Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Timur, beberapa waktu lalu.

Rencana Poltekad, Gunakan Inovasi Ban Tanpa Udara Pada Ranpur TNI AD

Politeknik Angkatan Darat (Poltekad) merencanakan akan mengembangkan inovasi Ban Tanpa Udara pada kendaraan tempur (ranpur) TNI AD.

Dankormar Berikan Pesan Khusus kepada 40 Perwira Marinir, Ada Apa?

Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayjen (Mar) Endi Supardi memberikan pesan khusus kepada 40 perwira Marinir, Jakarta, Selasa (31/12).

Bukan Hanya Menjaga Kedaulatan, Prajurit Marinir Jadi Sahabat Anak Papua

Prajurit satuan tugas (Satgas) Batalyon Infanteri (Yonif) 6 Marinir melaksanakan interaksi sosial kepada masyarakat di Papua, Selasa (31/12).

Jenderal Berpengalaman di Operasi Militer dan Intelijen Jabat Pangdam XIII/Merdeka

Eks Komandan Komando Operasi Khusus (Koopsus) TNI, Mayjen TNI Suhardi resmi menjabat sebagai Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) XIII/Merdeka, menggantikan Mayjen TNI Candra Wijaya yang juga mengemban tugas baru sebagai Asisten Logistik Panglima TNI.

Diikuti Ribuan Personel, Komandan Lanud Adi Soemarmo Pimpin Apel Khusus Awal Tahun 2025

Lanud Adi Soemarmo (SMO) menggelar apel khusus awal tahun 2025 yang dipimpin langsung oleh Komandan Lanud SMO Marsma TNI Bambang Juniar Djatmiko di Lapangan Dirgantara, Lanud SMO, Surakarta, Kamis (2/1).

Edisi Terbaru

IDM edisi 34

Subscribe hubungi bagian Sirkulasi
WhatsApp 0811 8868 831
isi form subscribe

BERITA PILIHAN

INFRAME