Minggu, 20 April 2025

TNI AL Gelar Tabur Bunga di Lokasi Jatuh Pesawat Sriwijaya Air SJ 182

Jakarta, IDM – TNI Angkatan Laut melalui unsur KRI Semarang-594 mendukung kegiatan tabur bunga yang digelar di lokasi jatuhnya pesawat SJ-182 di Perairan Kepulauan Seribu pada Jumat, 22 Januari 2021.

Prosesi Tabur bunga diikuti perwakilan keluarga korban penumpang dan awak pesawat, tim manajemen Sriwijaya Air, regulator, hingga Tim SAR Gabungan.

Panglima Komando Armada I Laksda TNI Abdul Rasyid K, S.E., M.M., yang mewakili Kepala Staf TNI Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., mendampingi langsung keluarga korban. Selain itu, sejumlah pejabat diantaranya Kepala Basarnas Marsekal Madya TNI (Purn) Bagus Puruhito, Ketua Komite Nasional Keselamatan Transportasi, Kepala Rumah Sakit Polri, Direktur Utama Jasa Raharja juga turut serta mendampingi pelaksanaan tabur bunga.

Berita Terkait

Berita Terbaru

INFRAME

Upacara Pelepasan Satgas Kontingen Garuda UNIFIL 2025

Personel Satgas Garuda UNIFIL mengikuti upacara Pelepasan Satgas TNI Kontingen Garuda UNIFIL 2025 di Lapangan Prima, Mabes TNI, Jakarta, (9/4). Para personel tampil dalam formasi lengkap dengan perlengkapan tempur, dan mengenakan baret biru muda.

Edisi Terbaru

Subscribe hubungi bagian Sirkulasi
WhatsApp 0811 8868 831
isi form subscribe

Baca juga

Populer