Jakarta, IDM – Penyelenggaraan acara ‘Semarak Dirgantara 2024’ yang digelar di Lapangan Terbang FASI Depok, Kapubaten Bantul, Yogyakarta, Sabtu (28/9) semakin menarik dan meriah dengan manuver udara yang dipertunjukkan oleh sejumlah pesawat tempur milik TNI...
Unsur tempur Lanud Iswahjudi yang terdiri dari pesawat tempur F-16 dan T-50i Golden Eagle melaksanakan hot pit refuelling di main apron Lanud Iswahjudi, Magetan, Selasa (20/2).
Komandan Lanud (Danlanud) Iswahjudi Marsma TNI Wastum secara resmi menutup Pendidikan Kualifikasi Khusus (Dikkualsus) Crew Chief Pesawat tempur F-16 dan T-50i angkatan pertama yang digelar di hanggar Skadron Udara 3, Lanud Iswahjudi, Madiun, Rabu (30/8).
Komandan Lanud (Danlanud) Iswahjudi Marsma TNI Irwan Pramuda melakukan terbang perpisahan (farewell flight) di area dome Lanud Iswahjudi beberapa waktu lalu.
Sejumlah penerbang tempur (fighter) Lanud Iswahjudi Magetan menggelar latihan penembakan dan pengeboman air to ground (ATG) di Air Weapon Range (AWR) Pulung Ponorogo sejak 15 sampai 25 Mei 2023.
Lanud Iswahjudi menggelar pendidikan kualifikasi khusus (Dikkualsus) crew chief (teknisi) pesawat tempur F-16 Fighting Falcon dan pesawat tempur T-50i Golden Eagle yang diikuti oleh sebanyak 20 personel.
Gemuruh suara pesawat tempur nyaring terdengar di langit Taxy Way Echo Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, Minggu (9/4). Pagi itu, satu unit pesawat tempur milik musuh diketahui memasuki wilayah kedaulatan NKRI sehingga berpotensi memberi ancaman bagi Indonesia.
Sebagai sesama negara operator pesawat T50 di Asia Tenggara, TNI Angkatan Udara (TNI AU) dan Angkatan Udara Thailand (Royal Thai Air Force/RTAF) menggelar T-50 SMEE (Subject Matter Expert Exchange) di Yogyakarta sejak 27 Februari sampai 3 Maret 2023.
Madiun, IDM - Sebanyak 42 teknisi TNI AU, terdiri dari 28 peserta dari Skadron Udara 14 dan 14 peserta dari Skadron Udara 15, dinyatakan lulus pendidikan kualifikasi skil level 1 pesawat Su-27/30 dan familiarisasi...