Iran dan Sudan sepakati langkah untuk memulihkan hubungan diplomatik usai tujuh tahun terputus. Kesepakatan itu diraih melalui proses diskusi kedua pihak yang cukup lama.
Delegasi anggota ASEAN menilai latihan militer dan pengembangan industri pertahanan antar negara menjadi penting dalam penanganan serta menjaga stabilitas kawasan. Hal tersebut menjadi salah satu pembahasan dalam Workshop Track II Network of ASEAN Defence and Security (NADI) yang digelar secara virtual, Kamis (22/6).
Menteri Pertahanan Republik Indonesia Prabowo Subianto, menerima kunjungan kehormatan Panglima Angkatan Bersenjata Singapura (Chief of the Defence Force Republic of Singapore) Lt Gen Melvyn Ong di Kemhan, Jakarta, Senin (27/2).