Puluhan unit tenda yang didirikan oleh Tim Kesehatan TNI bersama Emergency Medical Team Indonesia (EMT-INA) di distrik Hassa, Provinsi Hatay, Turki, dinyatakan siap difungsikan sebagai Rumah Sakit Lapangan (Rumkitlap) korban gempa Turki, Kamis (16/2).
Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono, mengatakan TNI AL akan mengirimkan rumah sakit lapangan (rumkitlap) dari Pasmar 2, Karangpilang, Surabaya ke Cianjur untuk merawat para korban yang terluka pascagempa.