TNI AD kembali mengirim prajuritnya ke Papua. Kali ini adalah prajurit Yonif 126/KC yang masuk dalam Satgas Pamtas RI-PNG. Upacara pemberangkatan pasukan dipimpin oleh Pangdam I/Bukit Barisan, Mayjen TNI Rio Firdianto di Dermaga 104 Belawan beberapa waktu lalu.
Melanjutkan perintah Pangdam I/Bukit Barisan (BB) Mayjen TNI Rio Firdianto, jajaran Pomdam I/BB melaksanakan razia serentak di sejumlah tempat hiburan malam di seluruh wilayah Kodam I Bukit Barisan, beberapa waktu lalu.