Hamas dan Israel kembali melakukan pertukaran sandera. Ratusan tawanan Palestina dibebaskan dari Tel Aviv dan ditukar dengan empat jasad sandera Hamas.
Hamas mengatakan bahwa pihaknya tidak ingin perjanjian gencatan senjata dengan Israel berakhir. Hal ini diungkapkan menjelang pertukaran sandera yang seharusnya dilakukan besok.
Pelaksana Tugas Kepala Hamas di Gaza, Khalil al-Hayya, mengatakan bahwa pihaknya tidak akan bersedia untuk melakukan pertukaran sandera dengan Israel hingga agresi di Gaza berakhir. Hal ini disampaikan di tengah upaya perundingan gencatan senjata.