Pasukan perdamaian Indonesia yang tergabung dalam Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-K Minusca berhasil memusnahkan bahan peledak di Kassai, Bangui, Afrika Tengah, pertengahan pekan lalu.
Komandan Satgas (Dansatgas) Kompi Zeni (Kizi) TNI Kontingen Garuda (Konga) XXXVII-K Minusca, Letkol Czi M. Imvan Ibrahim merinci sejumlah tantangan yang akan dihadapi timnya selama menjalankan misi perdamaian di Republik Afrika Tengah.
Sebanyak 240 personel Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J Minusca Car menerima penghargaan dari United Nation (UN) pada upacara penyematan medali kehormatan PBB yang dilaksanakan di lapangan “Garuda” Indonesian Engineering Company Camp. Bangui, Kamis (29/8/2024).
PBB dari Conduct Discipline Team (CDT) UN secara tiba-tiba melakukan inspeksi mendadak (sidak) kepada Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J Minusca Car di daerah misi, Bangui, beberapa waktu lalu.
Panglima TNI Laksamana Yudo Margono melepas keberangkatan 215 prajurit yang tergabung dalam Satgas Kizi Kontingen Garuda XXXVII-J Multidimentional Integrated Stabilization Mission in Central Africa Republic (MINUSCA) 2023-2024, Jakarta, Senin (6/11).
Jakarta, IDM - Disela-sela acara Konferensi Kelompok Komando Pasukan MINUSCA ke-11 Force Commander MINUSCA Jenderal Daniel Sidiki Traoré mencicipi makanan tradisional Indonesia, bertempat di Indonesia Engineering Company Camp (IndoEngCoy), Jumat (10/09/2021).
Tiba di IndoEngCoy...