Koarmada III menggelar latihan operasi pertahanan pangkalan di daerah basis angkatan laut yang melibatkan ratusan prajurit TNI AL, di Sorong, Papua Barat Daya, Jumat (22/11).
Komando Lintas Laut Militer (Kolinlamil) menggelar latihan pertahanan pangkalan untuk antisipasi ancaman serangan udara. Latihan dilaksanakan di Tanjung Priok, Jakarta, Rabu (15/2).