Sejumlah prajurit TNI Angkatan Laut berdiri di atas Kapal Harbour Tug pada acara peluncuran Kapal Harbour Tug TNI Angkatan Laut oleh PT Noahtu Shipyard di Galangan Kapal PT Noahtu Shipyard, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Senin, (21/8).
Wakil Kepala Staf Angkatan Laut (Wakil KSAL) Laksamana Madya TNI Ahmadi Heri Purwono, mengungkapkan pihaknya bakal kembali menambah enam pengadaan tug boat atau kapal tunda untuk ditempatkan di armada angkatan laut.