Selasa, 22 April 2025

Tag results for:

Indonesia Defense Magazine

Lulus S2, Perwira TNI AL Raih Tiga Predikat Bergengsi di Amerika Serikat

Jakarta, IDM - Kapten Laut (P) Rizky Windu Karsa Situmorang, menorehkan prestasi akademik saat menyelesaikan pendidikan di Naval Post Graduate School (NPS) Monterey, California, Amerika Serikat (AS). Ia berhasil menyabet tiga predikat bergengsi. Perwira TNI...

Sesuai Arahan Presiden Jokowi, Menhan Prabowo Serahkan Kendaraan Bermotor ke Kodim Tual

Maluku, IDM – Kementerian Pertahanan RI yang diwakilkan oleh Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto menyerahkan 40 unit kendaraan bermotor dari Kementerian Pertahanan kepada Komando Distrik Militer (Kodim) 1503/Tual, Kabupaten Maluku Tenggara, Provinsi Maluku, pada...

Staf Perencanaan Korps Marinir Sosialisasikan Peraturan KSAL Nomor 19

Jakarta, IDM - Staf Perencanaan Korps Marinir (Srena Kormar) melakukan sosialisasi Peraturan KSAL Nomor 19 Tahun 2022 tentang organisasi dan tugas Kormar serta 34 naskah peraturan komandan Korps Marinir tentang organisasi dan tugas jajaran...

Perintah Pangdam Jaya: Tak Ada Senjata Api, Pengamanan Unjuk Rasa Harus Persuasif dan Humanis

Jakarta, IDM - Pangdam Jaya Mayjen TNI Untung Budhiarto menekankan agar pengamanan unjuk rasa dilakukan secara persuasif dan humanis. Hal ini disampaikannya dihadapan 1420 prajurit Kodam Jaya BKO Polda Metro Jaya saat memimpin apel...

TNI AD Gandeng Pertamina dan Kelompok Tani Buka Lahan Pertanian 100 Hektare

Jakarta, IDM - Mendukung program ketahanan pangan nasional agar terpenuhinya kebutuhan pangan bagi negara dan masyarakat, TNI AD bersinergi dengan PT. Pertamina Hulu Rokan (PHR) dan Kelompok Tani (Poktan) Suku Sakai membuka dan mengelola...

Balik Kampung ke Ogan Ilir, 15 Komcad Diharapkan Jadi Pioneer Nasionalisme

Jakarta, IDM - 15 orang yang ditetapkan menjadi Komponen Cadangan (Komcad) asal Kabupaten Ogan Komering Ilir dan Kabupaten Ogan Ilir pulang kampung. Mereka ditetapkan bersama ribuan Komcad lainnya oleh Wakil Presiden RI di Pusdiklatpassus...

Menhan: Jaga Kedaulatan Bangsa dengan Bangun Kekuatan Maritim

Jakarta, IDM - Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto, mengatakan untuk menjaga kedaulatan bangsa Indonesia adalah dengan cara membangun kekuatan pertahanan maritim, baik dari segi pasukan dan sistem persenjataan. "Indonesia harus segera bangun kekuatan maritim yang...

Pertajam Kemampuan Khusus, Prajurit Yontaifib 2 Marinir Berlatih Selam

Surabaya, IDM - Para prajurit Batalyon Intai Amfibi (Yontaifib) 2 Marinir melaksanakan latihan selam menggunakan material khusus, di Surabaya, Jawa Timur, Rabu (14/9). Latihan yang bertujuan mempertajam kemampuan khusus para prajurit Yontaifib 2 Marinir ini...

Para Peserta Latma Gema Bhakti Lakukan Pendalaman Diskusi Intelijen

Jakarta, IDM - Para prajurit TNI AD, AL, AU, Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Kogabwilhan) TNI, dan USINDOPACOM yang tergabung dalam latihan bersama (latma) Gema Bhakti, melaksanakan pendalaman diskusi intelijen di Jakarta, Selasa (13/9). Dikutip dari...

Kapuspen TNI Kini Dijabat Laksamana Pertama Kisdiyanto

Jakarta, IDM - Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa melantik Laksamana Pertama TNI Kisdiyanto sebagai Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI menggantikan Mayor Jenderal Prantara Santosa yang dipindahtugaskan sebagai Staf Khusus Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD)...

Menhan Prabowo Dampingi Kunjungan Kerja Presiden Jokowi di Maluku

IDM - Menteri Pertahanan Republik Indonesia Prabowo Subianto mendampingi Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Maluku, Rabu (14/9). Kedatangan Presiden Joko Widodo kali ini untuk menyerahkan BLT bahan bakar minyak (BBM) dan sembako...

Pangkoopsudnas Tegaskan Komitmen Koopsudnas Bangun Zona Integritas

Jakarta,IDM - Reformasi birokrasi merupakan upaya untuk melakukan pembaharuan dan perubahan mendasar terhadap sistem penyelenggaraan pemerintahan. Hal tersebut bertujuan untuk menciptakan birokrasi pemerintah yang profesional dengan sejumlah karakteristik seperti adaptif, berintegritas, berkinerja tinggi, bersih...

KSAD Tinjau Kesiapan Operasi Satuan di Yonif 132/BS

Riau,IDM - Sebagai pembina kekuatan matra darat, Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman mendatangi dan mengecek langsung kesiapan operasi Yonif 132/BS di Desa Salo Timur, Riau, Selasa (13/9). Pemeriksaan kesiapan operasi ini...

Pimpin Sertijab Pangkoopsud I, Pangkoopsudnas: Jaga Kesiapan Operasional Secara Utuh

Jakarta,IDM - Komando Operasi Udara I (Koopsud I) yang merupakan jajaran dari Komando Operasi Udara Nasional (Koopsudnas) dituntut untuk selalu menjaga kesiapsiagaan operasionalnya secara utuh agar dapat memberikan efek penangkalan dan efek koersif bagi...

Joyflight Pegase ’22, Jet Tempur Rafale dan A-400M Unjuk Aksi di Langit Indonesia

Jakarta,IDM - Jet tempur Rafale dan pesawat angkut A-400 milik Angkatan Udara Prancis (French Air and Space Force-FASF) tampak mengudara dan unjuk aksi di langit Indonesia, Senin (12/9). Kegiatan tersebut merupakan bagian dari Misi Pegase...

EDISI TERBARU

BERITA TERKINI