Kepala Staf TNI Angkatan Laut Laksamana TNI Muhammad Ali, meninjau warga yang sedang mengikuti donor darah di Gedung Nanggala, Markas Komando Armada (Koarmada) RI, Jakarta, Sabtu (7/9).
Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali, mengungkapkan puncak peringatan HUT ke-79 TNI AL akan dirayakan dengan sailing pass di atas kapal perang atau KRI.